Suara.com - Namanya kado, selalu jadi hal seru untuk dinikmati dan disayang-sayang. Termasuk apa yang diberikan kakak beradik Aurel Hermansyah dan Azriel Hermansyah buat kedua orang tuanya, Anang dan Ashanti. Yaitu ... mobil bermerek kondang asal Jerman. Salah satu hal seru dari pemberian mereka adalah harganya yang menyentuh Rp 2 miliar.
Mahal banget? Tentunya, karena mobil satu ini juga memiliki begitu banyak fitur andalan kekinian. Sosoknya sendiri juga begitu mempesona. Mari, kita bedah bersama.
Lantas ada sebuah potret yang menjadi viral karena tampilannya "garang" sekaligus menyeramkan. Yaitu sederet sepeda motor dan sepeda pancal yang tengah meniti jembatan gantung. "Pimpinannya" seorang ibu yang membawa anaknya di depan, dan semuanya tanpa helm.
Dan salah satu bintang pekan ini tak lain adalah Suzuki XL7. Seru dibicarakan setelah diluncurkan terlebih dahulu di India, kini giliran Indonesia menyajikannya untuk pasar nasional. Dengan label tembus di atas Rp 200 juta, ada tiga varian tersedia. Bila ingin memodifikasi Suzuki Ertiga menjadi seperti tampilannya, simak komentar sang produsen.
Selanjutnya, silakan simak langsung lima (5) tautan berita hits dari kanal otomotif Suara.com yang seru di akhir pekan kemarin.
1. Kado Valentine Anang Ashanty dari Aurel Hermansyah, Mobil Rp 2 Miliar Nih
Merayakan Hari Valentine, sejumlah artis pamer kemesraan lewat media sosial miliknya. Namun, berbeda dengan yang dilakukan Aurel Hermansyah.
Di hari penuh kasih sayang ini, Aurel beserta adiknya, Azriel Hermansyah justru memberikan kejutan kepada orangtuanya, yakni Anang dan Ashanty, dengan membeli mobil mewah terbaru.
2. Viral Potret Perempuan Bermotor di Jembatan Gantung, Astaga Seramnya!
Beberapa saat lalu, sebuah potret tentang jembatan gantung diunggah ke media sosial dan menjadi viral. Pasalnya, fasilitas penghubung antara dua kawasan itu panjang, melintasi sungai, serta dikelilingi tutupan pepohonan seperti pisang dan bambu. Dan lebih mencengangkan lagi, ada seorang perempuan tanpa mengenakan helm tengah mengemudikan motor, dan mendudukkan seorang anak lelaki di depan.
Tak cuma dia, di belakangnya berderet sepeda pancal dan sepeda motor mengikuti jejaknya. Mirip seperti "pimpinan" atau pemotor paling depan, tak ada di antara mereka yang mengenakan pelindung kepala.
3. Modifikasi Suzuki Ertiga Menjadi XL7, Bisakah?
PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) resmi meluncurkan Suzuki XL7 sebagai produk yang menyasar segmen Low Sport Utility Vehicle (LSUV). Namun seperti diketahui, produk terbaru dari produsen asal Jepang ini menggunakan platform yang sama dengan Ertiga.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
4 Pilihan Mobil Daihatsu Bekas Mulai Rp70 Juta, Solusi Pusing Kredit yang Realistis
-
Daftar Harga Honda BeAT Terbaru 2026 Lengkap dengan Model dari Masa ke Masa
-
Cek Harga Toyota Raize dan Simulasi Cicilan per Januari 2026, Pas Jadi Mobil Pertama
-
Tembus 71 Km per Liter: Pesona Motor Honda yang Bikin Jarang Mampir SPBU, Cocok Buat Kurir
-
5 Rekomendasi Mobil SUV 5 Seater, Ukuran Kompak dan Ruang Kabin Lega
-
Panduan Beli Motor Honda Tanpa Keluar Teras Lewat MotorkuX: Harga OTR Jelas, Bebas Cemas
-
5 Motor Kopling Kuat Nanjak Terbaik 2026, Sporty dan Tangguh
-
5 Mobil Bekas Sedan Kompak Rp50 Jutaan, Nyaman dan Aman untuk Lansia
-
Rekomendasi Mobil Bekas untuk Pensiunan yang Tak Mau Repot Perawatan
-
5 SUV Murah dengan Harga Stabil Mulai 70 Jutaan Januari 2026, Performa Kencang