Suara.com - Sebagai salah satu pabrikan motor terbesar, Honda juga rupanya ingin masuk ke dalam semua jenis motor. Tidak terkecuali motor gede atau moge.
Honda sempat dikabarkan sedang melakukan proses pengembangan untuk membuat satu moge yakni Honda Rebel 1100. Rumor tersebut mulai beredar pada awal Maret.
Dilansir dari Rideapart.com, Honda sedang melakukan pengembangan pada Rebel dengan mesin yang lebih besar. Kabarnya akan menggunakan basis dari mesin Honda Africa Twin 1100.
Menurut MCN, Honda Rebel baru ini bukan hanya mengusung mesin yang lebih besar, tetapi juga menggunakan komponen kualitas tinggi.
Jika memang benar demikian, maka Honda Rebel ini seperti siap bersaing dengan motor lain dengan jenis cruiser lainnya seperti Harley-Davidson.
Seandainya benar mengusung mesin Africa-Twin tersebut, motor ini mampu menghasilkan hingga 100 dk dengan mesin parallel tersebut.
Selain itu teknologi canggih juga akan disematkan Honda, mulai ABS hingga sistem elektronik yang memanjakan pengguna.
Menurut Motorcylcenews.com, Honda Rebel 1100 ini akan diprediksi hadir pada November pada ajang EICMA. Untuk harga diperkirakan antara 1.000 pundsterling atau sekitar Rp 193 juta.
Baca Juga: Deretan Fakta Unik dari Honda CR-V, Jadi SUV Pertama Honda
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Anak Dapat SIM di 2026? Ini 5 Rekomendasi Motor Bekas Murah Ramah Pemula
-
Daftar Sedan Bekas Paling Bandel Harga 70 Jutaan yang Irit dan Minim Drama Perawatan
-
Harga Alphard Eks Menag Yaqut di LHKPN Tuai Sorotan, Beda Jauh dari Harga Resmi?
-
Uang Rp30 Juta dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Ekonomis dan Irit BBM
-
Tips Menghindari Beli Motor Bekas Kena Banjir Rob, Cek Dulu 5 Bagian Berikut
-
5 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta Pilihan Terbaik 2026, Kuat Nanjak dan Bandel di Jalan Rusak
-
Toyota Gazoo Racing Resmi Berganti Nama Demi Fokus pada Mobil Performa Tinggi
-
AHM Gelar Service Motor Gratis Dukung Pemulihan Bencana di Sumatera
-
Tampil Kalcer di Tongkrongan, Cek Harga Yamaha XSR 155 di Januari 2026
-
Berapa Harga Honda BeAT 2019? Mulai dari 9 Juta, Perhatikan Tips Ini