Suara.com - Merebaknya virus corona sempat membuat industri sepeda motor di berbagai belahan dunia terpukul. Salah satu negara yang kena dampak paling parah adalah negara produsen motor sport mewah, Italia. Namun dilansir dari Rideapart, perlahan tapi pasti situasi di negara tersebut mulai pulih.
Beberapa pabrikan motor dari Negeri Pizza ini pun akan mulai kembali beroperasi, seperti Ducati, Piaggio, dan MV Agusta.
Dengan kondisi yang semakin stabil, pemerintah negara tersebut mulai melonggarkan kebijakan lockdown sehingga para produsen mulai 'gatal' ingin segera mulai prpduksi lagi.
CEO MV Agusta, Timur Saradov mengkonfirmasi bahwa perusahaannya akan segera melaksanakan rencana pemulihan. Sementara itu kubu Piaggio berujar bahwa mereka akan segera kembali aktif usai menandatangani protokol kesepahaman dengan pekerja persatuan dagang Pontedera.
Lalu Ducati akan menerapkan program Ducati Cares agar para pelanggan merasa aman saat mereka berada di dealer dan showroom Ducati. Program tersebut membuat dealer dan showroom Ducati memberikan panduan agar para pelanggan tetap aman.
Berita Terkait
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Beda Biaya Masuk Ponpes Al Khoziny dan Ponpes Tebuireng, Kualitas Bangunan Dinilai Jomplang
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Sirkuit Sepang Siap Jadi Saksi, Geng CBR Astra Honda di Ambang Sejarah Juara Asia
-
Penjualan Mobil Listrik Mulai Menyusut?
-
Bolehkah Toyota Avanza Minum Bensin Campur Etanol 10 Persen? Begini Menurut Buku Manual
-
Saking Ogah Bayar Pajak Kendaraan, Orang Ini Lebih Rela Bakar Mobil Mewahnya
-
Amanda Manopo Dilamar, Cincin Jadi Sorotan: Harganya Bisa Buat Beli 4 SUV Ini
-
5 Rekomendasi Motor Listrik untuk Ojol yang Cocok Buat Ngebid Seharian
-
Budget Rp5 Jutaan Bisa Dapat Motor Listrik Apa? Ini 6 Rekomendasi yang Worth It Dibeli
-
Apakah Mitsubishi Xpander Aman Pakai BBM Campuran Etanol 10 Persen?
-
Suzuki Satria F150 Naik Kasta: Keyless dan Teknologi MotoGP Jadi Standar?
-
Daftar Harga Harley-Davidson Terbaru Oktober 2025, dari yang Paling Murah sampai Mewah