Suara.com - Punya dana 70 juta bisa beli mobil apa? Dengan budget sekian, Anda bisa memiliki mobil bekas dengan tahun muda sekitar tahun 2000-an, desain stylish dan timeless, performa andal serta irit BBM.
Apabila Anda teliti dan jeli dalam memilih, di pasaran terdapat beragam mobil bekas yang dijual dengan rentan harga tersebut dengan kondisi oke dan siap pakai.
Untuk Anda yang saat ini masih bingung dan belum menentukan pilihan, berhubung banyaknya jenis mobill di pasaran dengan beragam penawaran yang menarik.
Mobil-mobil di bawah ini pasalnya banyak dipilih masyarakat yang ingin upgrade kendaraan roda dua ke roda empat.
Pilihan mobilnya terdiri dari hatchback dan SUV yang populer dan laris manis di pasaran. Mobil-mobil bekas di bawah ini nyaman dikendarai, ruang kabin luas dengan menawarkan efisiensi bahan bakar yang lebih irit. Berikut rekomendasinya.
1. Datsun Go+ Panca 2014-2015
Rekomendasi yang pertama adalah Datsun GO+ Panca bekas tahun produksi 2014-2015 yang kini harga jualnya semakin terjangkau, mulai Rp62 jutaan.
Mobil ini cocok bagi pemula atau individu yang ingin upgrade kendaraan dari roda dua ke empat. Mobil murah ramah lingkungan ini cocok untuk menunjang kebutuhan sehari-hari karena lebih irit BBM.
Ruang kabin luas dengan konfigurasi 3 baris, muat bawa penumpang hingga 7 orang. Selain dipakai untuk mobililitas, LCGC ini cocok dijadikan mobil keluarga.
Mengusung mesin berkapasitas 1.198 cc dapat menghasilkan tenaga hingga 67 Hp dengan torsi maksimum 104 Nm. Mobil ini juga sudah dilengkapi fitur power steering untuk menunjang kenyamanan berkendara.
Baca Juga: Daftar Tarif Pajak Progresif Kendaraan Terbaru, 5 Jenis Ini Bebas Pajak
2. Honda Jazz 2005-2006
Rekomendasi berikutnya adalah Honda Jazz 2006 bekas yang harganya dijual sekitar Rp72 jutaan. Tergantung kondisinya.
Hatcback ini cukup populer dan laris manis di pasaran. Banyak keunggulan yang ditawarkan hatchback ini seperti teknologi –DSI yang dikenal irit bahan bakar.
Desain mobil ini juga sporty dan stylish dengan beragam pilihan warna yang menarik. Kabin mobil cukup luas dan lega dengan interior yang cukup nyaman.
Honda jazz sudah dilengkapi dengan head unit model double din untuk menunjang kenyamanan Anda berkendara serta performa yang mumpuni dan mesin bertenaga berkapasitas 1.500 cc, 4-siliner 16 Katup SOHC.
Tenaga yang dihasilkan mencapai 87 dk dengan torsi maksimum sebesar 128 Nm.
3. Suzuki Karimun Wagon R 2014-2016
Selanjutnya adalah Karimun Wagon R bekas tahun produksi 2014-2016 yang bisa Anda miliki dengan harga sekitar Rp70 jutaan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Daftar Tarif Pajak Progresif Kendaraan Terbaru, 5 Jenis Ini Bebas Pajak
-
Susul Langkah VinFast, BYD Siapkan Mobil Khusus Armada Taksi Online: Ini 4 Model Andalannya
-
Sepeda Listrik Stareer 5 Lit Andalkan Dua Baterai dengan Jarak Tempuh 130 KM
-
Desain Mirip Vespa Harga di Bawah Rp 35 Juta, Ini Perbedaan Yamaha Filano vs Honda Stylo 160
-
Ingin Beli SUV Mewah, Ini Daftar Harga Mobil Subaru Januari 2026!
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli