Suara.com - PT Astra Daihatsu Motor (ADM) berhasil menjawab keraguan prinsipal untuk menghasilkan produk berkualitas di Indonesia.
Menurut Direktur Pemasaran PT ADM, Amelia Tjandra, waktu awal akan melakukan ekspor banyak diler toyota meragukan apakah sebuah mobil bisa diproduksi Indonesia, yang kemampuannya masih minim dan banyak hutang.
Nyatanya, ADM berhasil membuktikan dengan melakukan ekspor sejak 2007 sampai dengan saat ini.
"Ekspor ke Jepang bukan hanya untuk Astra tapi untuk bangsa Indonesia. Jepang bisa dibilang mbahnya kualitas, masuk ke pasar ekspor Jepang itu tidak main-main, tidak sembarangan," ujar Amelia, dalam sesi webinar baru-baru ini.
Amelia menambahkan, saat ini Daihatsu tidak hanya mengekspor produk-produk milik Daihatau dan Toyota saja. Ekspor yang dilakukan saat ini, juga ada brand Mazda.
"Khusus untuk Gran Max tidak ada kembarannya, tapi kami ekspor ke Jepang dengan Town Ace atau Lite Ace. Terbaru, kami juga produksi untuk merek Mazda Bongo. Mungkin buat teman-teman ini informasi baru karena memang baru Juli," kata Amelia.
Seperti diketahui, sebelumnya sempat ramai menjadi perbincangan kembaran Daihatsu Gran Max dengan logo Mazda. Ternyata, produk tersebut merupakan produk rebadge dengan nama Mazda Bongo.
Sayang, model tersebut tidak dipasarkan di Indonesia. Tapi, merupakan produk khusus yang dibuat Daihatsu untuk pasar Jepang dengan brand Mazda.
Baca Juga: Modifikasi Gran Max Rasa Toyota Alphard, Warganet Kaget Melihatnya
Berita Terkait
-
Aksi Daihatsu Grand Max saat Libas Tanjakan Berlumpur, Triton Auto Malu
-
Program CSR, Daihatsu Persembahkan Program "Penyu untuk Indonesia"
-
Berkendara Defensif Bisa Turut Tekan Laka Lantas
-
Pantang Agresif Saat Mengemudi, Berkendara Defensif Lebih Paten
-
Koleksi Kendaraan Febri Diansyah yang Mundur Dari KPK, Cukup Sederhana
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
JKIND Bawa Tiga Brand Premium ke GJAW 2025
-
5 Mobil Listrik Mirip Mini Cooper untuk Wanita, Cek Kelebihan dan Harganya
-
4 Mobil Bekas MPV Rp 50-90 Jutaan untuk Keluarga: Kabin Luas, Mesin Bandel, Siap Pakai
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Wanita Pendek, Ringan dan Bikin Pede
-
4 Fakta Avanza Susah Mundur: Manual dan Matic Bisa Kena, Begini Triknya
-
7 Barang yang Haram Dimasukkan ke Jok Motor, Jangan Sampai Bikin Fatal Bikers Pemula
-
5 Vespa Matic Paling Murah untuk Anak Kuliah, Mesin Bandel dan Stylish
-
Mengenal Cara Kerja Teknologi Hybrid pada Daihatsu Rocky
-
Teknisi Yamaha Indonesia Kantongi Standar Global di WTGP 2025
-
4 Motor Bekas Bahan Custom Terbaik untuk Modifikasi Low Budget Anak Skena Kalcer