Suara.com - Ekstrem habis, itulah sedikit hal yang menggambarkan suasana jalur yang ditempuh pemotor satu ini.
Hal tersebut terlihat dalam sebuah video unggahan warganet dengan akun bernama Nng Cao Nguyên.
Dalam video tersebut terlihat aksi seorang pengunggang motor bebek Honda yang tengah melaju di area bergunung.
Jalan yang dilalui amatlah sempit dan berliku. Namun, tak cuma itu, di tepi jalan tersebut terlihat jurang yang menganga membuat pemotor kebanyakan ciut nyali.
*Untuk menuju video terkait klik di sini.
Bagi yang penasaran, jalur tersebut terletak di daerah Ha Giang, perbatasan antara negara Vietnam dengan China.
Video tersebut kemudian dibagikan oleh pengguna Facebook tanah air dengan akun bernama Brewok Revolusioner Fitting, pada Selasa (6/10/2020) di sebuah grup pencinta motor bekas, "Bekakas".
Medan jalan dengan pemandangan yang asri sekaligus bikin ngeri ini rupanya mengundang sederet respons kocak warganet. Berikut beberapa komentar di antaranya.
"Kalau salah belok, putar balik nya pusing ya Mbah," kata Agi.
Baca Juga: Belum Lama Dirilis, Honda Sudah Siapkan Versi Cafe Racer dari CB350?
"Delok wae wes moplok dengkulku mbah (Melihat saja lutut saya langsung lemas, mbah)," tulis Mikael Gabriel.
"Matic gejil kalo lewat situ auto terbang ampe bawah," celetuk Ali Badawi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
Terkini
-
Vingroup dan VinFast Bisa Jadi Inspirasi Asia Tenggara
-
Pertumbuhan Mobil Listrik Melambat, Toyota Maju-Mundur Soal Rencana Bikin Pabrik Baterai
-
MMKSI Resmikan Diler Mitsubishi Pertama di Garut, yang ke-171 di Indonesia
-
Hyundai Recall IONIQ 6 di Indonesia Karena Ditemukan Masalah pada Sistemn Pengisian Daya
-
Terpopuler: Maling Kendaraan Bersenjata Mainan Dihakimi Massa, Mobil Setara Harga Motor
-
4 Motor yang Mirip Vespa Mulai Rp20 Jutaan, Retro dan Stylish
-
Kenalan dengan PROTO BEV, Superbike Listrik Yamaha yang Kini Punya Suara
-
Dedi Mulyadi Ekspos Bahan BBM Jenis Baru: Bukan Lagi Limbah, Jerami Disulap Jadi 'Solar' Murah
-
Harga Rp150 Jutaan, Jarak Tempuh 525 KM, Wuling Binguo S Jadi Rajanya Mobil Murah?
-
Geely EX5 Catat Penjualan Global, Seberapa Laku di Indonesia ?