Suara.com - Curhat seorang sopir yang mendapatkan penumpang mesum di dalam taksinya viral di media sosial. Curhat ini diabadikan oleh akun Instagram @cetul22.
Dalam curhat dalam bentuk video tersebut, ia mengungkapkan kronologi awal-awal penumpang melakukan mesum di dalam taksinya.
Awalnya ia kedapatan penumpang seorang pria yang sudah duduk di kabin belakang. Ia pun diduga menyuruh sopir untuk menjemput penumpang yang diduga merupakan kekasihnya.
Sopir pun awalnya tidak curiga ketika penumpang wanita tersebut mulai duduk mendekat ke penumpang pria.
Namun selang beberapa saat, penumpang pria tersebut mulai melancarkan aksi dengan memegang bagian tubuh kekasihnya.
Tak cuma memegang, mereka pun bercumbu di dalam mobil. Mengetahui pasangan muda mudi tersebut berbuah mesum, sopir taksi online pun memberikan teguran pada keduanya.
"Mas mohon maaf ni, jangan bermesra-mesraan di mobil saya ya, sorry ya," kata sopir taksi online.
"Lha ini pacar saya lho," jawab penumpang pria.
"Iya ngerti, maksudnya nanti aja di tempat tujuan mas gitu," jelas sopir taksi online.
Baca Juga: Viral Sosok Bambang, Sering Digoda Cowok karena Parasnya
Sopir taksi pun menasihati kepada penumpang agar tidak melakukan hal mesum di dalam mobilnya. Namun penumpang bersikeras tetap melakukannya dan memberi jawaban menohok kepada sopir taksi tersebut.
"Saya juga biasa aja, kaya enggak pernah muda aja," jawab penumpang pria.
Dua penumpang tersebut tampak tak terima ditegur oleh sopir taksi online. Penumpang pria pun malah menjawab dengan nada tinggi.
"Ya enggak papa, maksudnya, next aja nanti kan, masnya kan ada tujuan nih, nanti di situ aja bermesra-mesraannya," kata sopir taksi online.
"Lho mas ngatur saya?" jawab penumpang pria.
"Enggak ngatur, ngingetin doang," kata sopir taksi online lagi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
KIA Rio vs Grand Avega Hatchback, Mending Mana? Segini Harga dan Pajaknya
-
Terpopuler: 5 Mobil Kecil Bekas Terbaik untuk Lansia, Update Harga BYD Januari 2026
-
Harga Fantastis, Performa Juara: Intip Harga Terbaru Subaru Generasi Baru yang Bikin Melongo
-
XPeng P7+ 2026 Meluncur: Lebih Kencang dari Pajero, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
4 Mobil Sebandel Panther dengan Desain Lebih Modern, Cocok di Jalanan Menanjak
-
5 Mobil Keluarga Kuat di Tanjakan dan Perjalanan Jauh, Sparepart Melimpah
-
4 Pilihan Mobil Bekas dengan AC Paling Dingin, Harga Mulai Rp50 Jutaan
-
5 Rekomendasi Motor Bekas dengan Body Gagah, Bisa Dibeli Modal Budget Rp10 Jutaan
-
5 Pilihan Mobil Bekas dengan Sparepart Paling Melimpah di Indonesia
-
5 Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser Harga di Bawah 100 Juta: Ramah Lansia dan Anak