Suara.com - Honda mengajukan hak paten untuk menambahkan teknologi radar yang akan disematkan ke Honda Gold Wing generasi terbaru. Disebutkan pula bahwa sistem radar itu memiliki peran senada Ducati Multistrada V4.
Demikian dikutip dari Visordown, paten itu awalnya diajukan pada Maret 2018. Produsen berlogo sayap mengepak ini sebenarnya sudah lama ingin menyematkan teknologi radar pada produk premiumnya itu.
Dalam jangka lebih dari dua tahun, Honda sudah memiliki prototipe yang sedang menjalani pengujian. Peluncuran untuk motor baru dengan teknologi radar tadi kemungkinan akan berlangsung dua belas bulan ke depan.
Dari gambar paten yang beredar, Honda tampak menyematkan perangkat radar di bagian depan motor. Tepatnya di belakang windshield.
Sebelumnya pabrikan motor seperti Ducati, Kawasaki, Harley-Davidson, dan BMW terlebih dahulu memperkenalkan sistem ini di produk mereka.
Namun baru Ducati yang benar-benar menerapkan teknologi itu pada model Ducati Multistrada V4 dan dijual ke pasaran.
Seperti diberitakan Rideapart, tahun sebelumnya Honda sebenarnya juga mengajukan paten sistem radar pada helm. Tujuannya untuk mencegah pengendara sepeda motor ditabrak kendaraan lain dari belakang.
Honda menganggap tabrakan belakang sangat berbahaya. Lantaran perlengkapan berkendara yang dikenakan dianggap tidak mampu melindungi pengendara sepeda motor, sehingga risiko kecelakaan bisa sangat fatal.
Baca Juga: Simak, Teknologi Keren Ducati Multistrada V4 Terbaru
Berita Terkait
-
Membongkar Prasangka: Trinity Ajak Pembaca Melihat Dunia Lewat Buku 'Di Luar Radar'
-
5 Mobil Keluarga Seharga Honda Gold Wing yang Nyaman Luar Biasa
-
Dominasi Total! Jawa Barat Sapu Bersih Apresiasi Night Local Media Summit 2025
-
7 Pilihan Moge Honda Berlimpah Fitur Mewah, Ada Motor yang Baru Rilis Berteknologi Canggih
-
Airbag di Motor Touring? Honda Gold Wing Buktikan Bisa
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Bermodal Banyaknya Peserta Pameran, IIMS 2026 Klaim Bisa Datangkan Pembeli Serius
-
BeAT Karbu 2014 Sekarang Laku Berapa? Ini Tips Simpel agar Motor Cepat Terjual
-
5 Rekomendasi Mobil Sedan Keren untuk Anak Muda, Elegan dan Sporty
-
Kencang Rasa Jazz, Muat 7 Orang Seharga LCGC: Ini Dia Fakta Honda Mobilio 2020
-
Benarkah Mematikan AC Mobil saat Tanjakan Bisa Tambah Tenaga Mesin? Ini Fakta Teknisnya!
-
Mengenal Sensor Side Stand Switch, Fitur Wajib Motor Honda Seharga Nyawa
-
7 Mobil Baru Cicilan 2 Jutaan, Solusi Anti Kehujanan Pas untuk Gaji UMR
-
7 Orang Muat Lega, Kenyamanan Setara Innova: Pesona Mobil Honda Bekas Mulai Rp60 Jutaan
-
5 Mobil Bekas Manual di Bawah Rp50 Juta, Mesin Bandel dan Anti Boros!
-
Terpopuler: 5 Mobil Mulai Rp80 Jutaan untuk Wanita, Sepeda Listrik Boleh Dicas Semalaman?