Suara.com - Saat ini gelagat Volvo untuk terjun secara penuh di ranah kendaraan elektrik kian mencuat usai keluarnya pernyataan dari CEO perusahaan mobil asal Swedia tersebut.
Dilansir dari Motor1 (4/12/2020), sang CEO, Halan Samuelsson menargetkan perusahaannya untuk tak membuat kendaraan berbasis mesin berbahan bakar minyak setidaknya 2030 nanti.
Target tersebut adalah tahapan ketiga, di mana tahapan pertama adalah perusahaan ini ingin penjualnnya sebesar 20% terdiri dari kendaraan elektrik.
Hal itu ingin mereka capai di tahun ini. Sementara tahap kedua, di tahun 2025 mereka inign separuh dari penjualan mereka berbasis mobil elektrik.
"Saya akan kaget jika kami menjual selain kendaraan elektrik di tahun 2030," ucap Samuelsson.
"Di masa yang akan datang, sudah jelas bahwa kami akan keluar dari mesin berBBM. Saat anda sadar, bensin dan diesel bukanlah bagian darri masa depan, anda harus bergerak cepat," imbuhnya.
Awal tahun ini, Samuelsson menyatakan bahwa dia ingin Volvo menggunakan listrik sepenuhnya sebelum diwajibkan oleh pemerintah, dan kini ucapan tersebut mulai menjelma menjadi proyek serius.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
3 Mobil Mitsubishi Dua Baris Mulai Rp70 Jutaan, Irit dan Tangguh Buat Keluarga Kecil
-
7 Penyebab Motor Mati Mendadak Padahal Bensin Penuh, Cek Ini Sebelum ke Bengkel
-
3 Pilihan Mobil Bekas LCGC Rp60 Jutaan: Irit, Tahun Muda, dan Ramah Keluarga
-
Berapa Harga Wuling Air EV Bekas di Tahun 2026? Cek Update Banderol Terbarunya
-
7 Rahasia Perawatan Mobil Hybrid Agar Baterai Tidak Jebol, Pemilik Zenix dan Yaris Cross Wajib Tahu
-
Penjualan Kendaraan Listrik Diprediksi Alami Stagnasi Tanpa Insentif dari Pemerintah
-
Viral Insiden Sepeda Listrik dan Truk, Goda Ganti Unit Baru Lewat Program Asuransi
-
5 Mobil Bekas Murah yang Layak Dibeli untuk Persiapan Mudik Lebaran
-
6 Mobil Pintu Geser Tahun Muda Hemat: Praktis, Kabin Lega, dan Ramah Kantong
-
5 Motor Kopling 150cc Terbaik untuk Anak Muda, Gagah dan Sporty