Suara.com - Momen perayaan pernikahan menjadi momen yang sakral bagi tiap pasangan. Oleh karenanya pasangan pengantin tak ingin melewatkan momen bahagia seperti ini.
Banyak cara yang dilakukan pasangan pengantin ketika merayakan momen spesial tersebut. Salah satunya cara yang dilakukan oleh pengantin yang memiliki hobi naik Vespa satu ini.
Dalam sebuah video yang diunggah oleh akun Instagram @cetul22, terlihat sosok pasangan pengantin merayakan momen bahagia dengan menggunakan Vespa unik.
Vespa tersebut sudah dimodifikasi sehingga bisa memuat 2 orang. Biasanya kalau naik Vespa, satu orang berada di depan. Sedangkan satu orang lagi berada di belakang.
Tetapi pengantin ini memiliki konsep yang berbeda yakni menambah sespan pada Vespa.
Jadi pengantin pria akan mengendarai Vespa tersebut. Di bagian sespan, duduk pengantin wanita yang mendampingi pria sambil menikmati pemandangan di kanan kirinya.
Tak hanya itu saja, kedua pasangan pengantin ini membawa bala "tentara" yang ikut mengawal.
Mereka sama-sama menggunakan Vespa untuk mendamping kedua pasangan tersebut.
Aksi ini terjadi di desa Bungeng, Jeneponto, Sulawesi Selatan. Jalanan terlihat sepi sehingga pengantin dan iring-iringan bisa lebih leluasa untuk menggunakan jalan tersebut. So sweet banget ya!
Baca Juga: Tim Penyelam Temukan Gaun Pengantin di Pencarian Sriwijaya Air SJ182
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Kini Makin Murah! Intip Spesifikasi Lengkap Hyundai i20, Hatchback Lincah Cocok untuk Anak Muda
-
Intip Mobil Bekas Mitsubishi: Tampang Gahar ala SUV, Harga Jauh Lebih Murah dari Honda Brio
-
Subsidi hingga Rp2 Juta, Cek Daftar Cicilan Ringan Motor Honda Januari 2026
-
4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
-
Berapa Pajak dan Konsumsi BBM Toyota Land Cruiser Prado Bekas? Harga Beda Tipis dari Raize
-
Kenapa STNK Perlu Diperpanjang? Ternyata Ini Alasannya
-
Mesin Sama Persis dan Lebih Murah Rp3 Juta, Ini Alternatif Honda Scoopy yang Tetap 'Kalcer'
-
MPV Pintu Geser Mewah ala Alphard, Harga ala Carry Pickup: Intip Pesona Toyota NAV1 Bekas
-
KIA Rio vs Grand Avega Hatchback, Mending Mana? Segini Harga dan Pajaknya
-
Terpopuler: 5 Mobil Kecil Bekas Terbaik untuk Lansia, Update Harga BYD Januari 2026