3. Ini Daftar 5 Penyakit Musiman Pada Motor Matik
Pengguna motor matik di Indonesia sangatlah tinggi. Tidak sebatas ibu-ibu, namun hampir semua kalangan. Nah, di balik maraknya pemakaian produk ini, mungkin ada yang belum paham seputar "penyakit musiman"?
Disebut demikian, inilah problematika yang kadang terjadi pada sepeda motor yang memiliki transmisi otomatis atau kerap disebut matik. Meliputi kondisi teknis yang sebaiknya dipahami agar tidak panik saat harus mengantisipasi.
4. Kabar Seru, Daihatsu Mulai Kembangkan Rocky Versi Hybrid
Daihatsu Motor Company Limited menjadi satu-satunya carmaker yang awalnya hanya mengembangkan mobil bermesin bensin untuk semua produknya. Namun kekinian disebutkan berencana meluncurkan mesin hybrid. Yaitu melalui model Daihatsu Rocky.
Dikutip dari Nikkei Asia, Daihatsu Rocky versi hybrid itu akan dikembangkan bersama induk perusahaan Daihatsu, yakni Toyota Motor Corporation.
5. Potret Jadul Ketua MPR Bamsoet Bersama Mobil Klasik, Sudah Gagah Sejak Dulu
Baca Juga: Geely Kembangkan Mobil Listrik Self-Driving Bersama Baidu
Ketua MPR RI, Bambang Soesatyo atau sering dipanggil Bamsoet dikenal penyuka otomotif. Tampak dari beberapa akun media sosialnya, ia sering tampil bersama moge.
Kecintaan dengan dunia otomotif ternyata sudah ada sejak dirinya masih muda. Terbukti dalam postingan akun Instagram pribadinya, @bambang.soesatyo, memperlihatkan pose bersama mobil mewah di eranya.
Tag
Berita Terkait
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Berapa Pajak dan Konsumsi BBM Toyota Land Cruiser Prado Bekas? Harga Beda Tipis dari Raize
-
MPV Pintu Geser Mewah ala Alphard, Harga ala Carry Pickup: Intip Pesona Toyota NAV1 Bekas
-
XPeng P7+ 2026 Meluncur: Lebih Kencang dari Pajero, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
TMMIN Nilai Pasar Mobil Indonesia 2026 Belum Jelas
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Ingin Beli SUV Mewah, Ini Daftar Harga Mobil Subaru Januari 2026!
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
-
7 Tips Memilih Motor Bekas untuk Anak Sekolah Anti Zonk: Biar Nggak Dapat Unit Rewel
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Motor Matic Terbaik Yamaha Harga di Bawah Rp 20 Juta: Pilih Mio M3, Gear 125, atau Gear Hybrid?
-
Awas Cat Rusak! Jangan Cuci Motor saat Mesin Panas, Ini Solusi Gratis Biar Awet