Suara.com - Ketika ingin berkendara di jalanan, pastikan kendaraan sudah dicek dalam keadaan baik. Namun tak sedikit dari pengendara mengabaikan hal ini.
Padahal hal ini sangat penting demi keselamatan di jalan, baik pengendara itu sendiri maupun pengguna jalan lainnya.
Jika mengabaikan bisa-bisa insiden seperti truk satu ini terjadi. Dalam sebuah tayangan video yang diunggah oleh akun Instagram @infocegatansukoharjo, memperlihatkan sebuah ban truk copot saat tengah melintas di jalanan.
Video tersebut memperlihat detik-detik ban copot dari truk lalu nyaris membuat celaka pengguna jalan lain. Namun justru ketika copot, arah ban yang menjadi sorotan dari warganet.
Dalam keterangan pengunggah, ban tersebut menggelinding masuk ke tukang tambal ban dengan sempurna.
Warganet pun terheran-heran kenapa kok bisa pas begitu masuk ke tambal ban.
Mereka lalu menanggapinya di dalam kolom komentar postingan tersebut.
"Dia tau kemana harus dirawat," tulis @herry***oa.
"Kok Yo pas mandek e nggon ngarep tambal ban (kok ya pas berhenti di depan tambal ban)," cuit @anni***tg
Baca Juga: Kakak Beradik Duduk di Tepi Jalan Larut Malam, Aksi Ojol Bikin Terenyuh
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
Pilihan
-
KGPH Mangkubumi Akui Minta Maaf ke Tedjowulan Soal Pengukuhan PB XIV Sebelum 40 Hari
-
Haruskan Kasus Tumbler Hilang Berakhir dengan Pemecatan Pegawai?
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
Terkini
-
5 Rekomendasi Motor Matic Murah untuk Touring saat Libur Tahun Baru
-
Mitsubishi Pajero Sport Tetap Jadi Primadona, Ini Deretan Keunggulan yang Bikin Konsumen Setia
-
5 Rekomendasi Ban Motor Non-tubeless Tidak Gampang Bocor dan Anti Licin
-
7 Mobil Bekas Selevel Brio untuk Keluarga Kecil, Harga di Bawah Rp70 Juta
-
MG Tawarkan Harga Khusus untuk Rangkaian Produk Kendaraan Listrik di GJAW 2025
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas untuk Orang Tua 50 Tahun ke Atas
-
Puncak Blackauto Battle 2025 Diikuti 100 Mobil Modifikasi Terbaik Tanah Air
-
Sejak Diluncurkan Penjualan Mitsubishi Destinator Melebihi Target, Kini Jadi Car of the Year
-
Chery Tegaskan Dominasi di Pasar Eropa Lewat Model TIGGO 8 CSH
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Pemilik Tubuh Besar: Anti Goyang, Tenaga Maksimal