Suara.com - Kehadiran Daihatsu Rocky menjadi warna baru dalam industri otomotif di Indonesia. Namun bagaiman dengan kapasitas produksinya?
Marketing Director dan Corporate Planning & Communication Director PT Astra Daihatsu Motor (ADM), Amelia Tjandra mengungkapkan, kehadiran Daihatsu Rocky tidak menggangu jalur produksi di pabrik Daihatsu Indonesia.
Menurutnya, pabrik Daihatsu telah menerapkan fleksibelitas produksi. Dengan demikian bisa dikombinasikan dengan varian model apapun dalam satu jalur produksi.
"Penambahan satu model baru, bisa ditambahkan di lini ini tanpa mengorbankan jalur produksi lain," ujar Amelia Tjandra, saat peluncuran virtual Daihatsu Rocky.
Namun demikian, perempuan yang akrab disapa Amel ini tak menampik bila Daihatsu menggelontorkan investasi tambahan. Hanya saja bukan untuk jalur produksi.
"Untuk penambahan investasi Rp 1,7 triliiun tuntuk tooling. Line produksi tidak ada penambahan di pabrik ADM," jelas Amel
Daihatsu Rocky sendiri diproduksi di Pabrik ADM di Karawang, Jawa Barat, bersama dengan Daihatsu Sigra dan Ayla.
Dengan adanya Rocky, plant produksi Daihatsu disebut jadi lebih seimbang. Pabrik di Sunter memproduksi empat model diantaranya Xenia, Terios, Gran Max dan Luxio.
Sementara di Plant Karawang memproduksi tiga model, yaitu Rocky, Sigra dan Ayla.
Baca Juga: Daihatsu Rocky Ditargetkan Terjual 500 Unit per Bulan
Berita Terkait
-
Bingung Pilih Daihatsu? Ini Perbandingan Harga Rocky, Ayla, Sigra Lengkap dengan Unit Lain
-
Jajaran Produk Modifikasi Daihatsu Siap Mejeng di IMX 2025
-
Daihatsu Terios Bekas: Harga Jatuh Banget per Oktober 2025, SUV Impianmu Mulai Segini
-
Daihatsu Kuatkan Posisi di Jawa Barat dan Fokuskan Perluasan Pasar di Bandung
-
Komunitas Daihatsu Jelajah Danau Toba Rayakan Kebersamaan
Terpopuler
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 5 Oktober: Ada 20.000 Gems dan Pemain 110-113
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
- Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Kota Makassar Bulan Oktober 2025
Pilihan
-
Pihak Israel Klaim Kantongi Janji Pejabat Kemenpora untuk Datang ke Jakarta
-
Siapa Artem Dolgopyat? Pemimpin Atlet Israel yang Bakal Geruduk Jakarta
-
Seruan Menggetarkan Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V60 Lite 4G vs vivo V60 Lite 5G, Kenali Apa Bedanya!
-
Dana Transfer Dipangkas, Gubernur Sumbar Minta Pusat Ambil Alih Gaji ASN Daerah Rp373 T!
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik 7 Seater Terbaik 2025, Mulai Rp400 Jutaan
-
Festival Kendaraan Ramah Lingkungan dari Ofero Digelar di Tiga Kota
-
Avanza 80 Jutaan Dapat Tahun Berapa? Ini 7 Seri Terbaik Buat Kamu
-
Berapa Harga Motor Listrik Honda? Ini 3 Rekomendasi Terbaik 2025
-
Berapa Biaya Perawatan Mitsubishi Destinator? Segini Kisarannya
-
Motul Rilis Pelumas Khusus Mesin 2-Tak, Bikin Motor Anti Ngebul
-
Bedah Tuntas Honda Stylo 160 'Arjuno', Spek Gila yang Siap Beradu di Yokohama
-
Nggak Nyangka 4 Motor Listrik Keren Ini Harganya Cuma 5 Jutaan? Ini Rekomendasinya
-
Pembalap Honda Joan Mir Tentang Sirkuit Mandalika: Desain Aneh Serta Sangat Berbahaya!
-
5 Rekomendasi Motor Listrik Jarak Tempuh di Atas 100 Km, Tak Takut Jalan Jauh