Suara.com - Pandemi covid-19 yang tak kunjung berakhir, membuat aktivitas masyarakat harus dibatasi.
Masyarakat pun harus selalu menerapkan protokol kesehatan ketat agar tidak tertular virus corona.
Di masing-masing daerah pun memiliki cara tersendiri untuk mengurangi penularan covid-19, salah satunya di daerah Kudus, Jawa Tengah satu ini.
Karang Taruna di daerah Kudus membuat sayembara berhadiah 10 unit motor.
Sayembara ini diposting lewat akun Facebook Pesona Wates Undaan. Dalam postingannya tersebut, dijelaskan siapa saja yang bisa menyembuhkan covid-19 bakal mendapatkan 10 unit motor.
Bahkan penyelenggara pun menginginkan siapa yang bisa menemukan obat covid-19 ini, bisa membawa pulang 10 unit motor.
Menurut keterangan, sayembara ini dimulai pendaftarannya dari Senin (31/5/2021) sampai dengan Sabtu (12//2021).
Ada 3 syarat untuk bisa mengikuti sayembara ini yakni WNI/WNA, sehat jasmani dan rohani, dan tidak ada batasan umur.
Ketentuan mengikuti sayembara ini yakni membuat pernyataan dan perjanjian kepada semua pihak panitia sayembara, bisa menemukan obat covid-19, dan dalam 3 bulan ada pernyataan hasil dari WHO.
Baca Juga: Bantu Senegal, Prancis Sumbangkan 184.000 Dosis Vaksin AstraZeneca
Postingan ini pun viral di media sosial dan warganet justru mempertanyakan sayembara ini.
"Hadiah mek 10 motor melibatkan WHO. Obat kopid iku mangan enak karo berfikir positif ae wes cukup. Ra sah wedi karo doktrin. Berita kematian Sembarang penyakit ki asline kabeh tekone soko pikirane adewe (Hadiah cuma 10 motor melibatkan WHO. Obat covid-19 itu makan enak dan berpikir positif aja sudah cukup. Tidak perlu takut doktrin dan berita kematian. Semua penyakut itu berawal dari pikiran kita sendiri)." beber @A'***t
"Panitia ne inter dunia gaess melibatkan WHO... Mbuh ngerti WHO Tah ora (panitianya internasional melibatkan WHO. Entah tahu WHO atau ngga)." tulis Supandi Dgc-dni ****s II.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Duel Mobil Keluarga Mewah tapi Murah: Lebih Oke Nissan Serena atau Toyota NAV1?
-
Bajaj Maxride Perkuat Ekonomi Sosial Lewat Kolaborasi Pengemudi di Yogyakarta
-
Ganti Oli Motor Berapa Bulan Sekali? Jangan Sampai Salah Jadwal
-
Mitsubishi Mulai Produksi Nissan Navara dan Rogue PHEV untuk Pasar Global
-
Sering Disebut Saat Razia Ternyata Ini Arti Tilang dan Asal Usul Istilahnya
-
Mobil Keluarga Kecil untuk Mudik: Irit, Nyaman, dan Kuat Nanjak, Nggak Sampai 100 Jutaan
-
Siap-siap Kendaraan Menunggak Pajak Bakal Dapat 'Surat Cinta' dari Bapenda
-
Kecil-Kecil Cabe Rawit, Harga Mobil Honda Ini Setara 2 Unit Alphard! Kok Bisa?
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Murah Tahun Muda Selain Avanza dan Xenia, Ini Opsinya!
-
Bak Bumi dan Langit, Perbandingan Sanksi Lawan Arah di Indonesia dan Malaysia Lengkap dengan Denda