Suara.com - Seorang pemotor yang berasal dari Singapura baru-baru ini menjadi bahan pembicaraan usai dirinya berurusan dengan pihak berwenang karena alasan tak terduga.
Dilansir dari Visordown, terungkap bahwa pemotor ini tengah mengenakan atribut berkendara secara lengkap saat dihadang.
Melalui akun Facebooknya, warganet dengan akun bernama Lee Joonmin ini bahkan patuh pada batas kecepatan.
Tetapi sebelum ia menyadarinya, terdapat bunyi sirene yang meraung-raung, mobil polisi berkedip cahaya biru.
Pemotor ini menceritakan bahwa saat petugas polisi mendekat, tempo detak jantungnya meningkat, dahinya pun dibanjiri keringat. Lalu para petugas ini berkata:
“Saya melihat Anda mengenakan perlengkapan keselamatan lengkap, jaket keselamatan, sarung tangan lapis baja, jadi saya ingin memberi Anda hadiah ini karena menjadi panutan keselamatan bagi pengendara sepeda motor lainnya.”
Alih-alih ditilang, pemotor ini rupanya diberhentikan karena ia menggunakan atribut berkendara dengan lengkap serta taat aturan berlalu lintas.
Ia pun mendapat bingkisan dari para penegak hukum akibat aksinya tersebut.
Apapun alasannya, Singapura terkenal sebagai negara dengan pantauan polisi yang sangat ketat di mana saat-saat seperti ini, kebanyakan orang tentu akan mengira mereka sedang kena masalah jika sedang berurusan dengan aparat. Ada-ada saja.
Baca Juga: Tertangkap Basah, Maling Motor Diamuk Warga di Kalideres
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
Terkini
-
Gaikindo Optimis GJAW 2025 Bantu Dongkrak Penjualan, Penuhi Target Tahun Ini
-
5 Mobil Keluarga Seharga Honda Gold Wing yang Nyaman Luar Biasa
-
ACC Carnival Lampung Hadirkan 10 Brand Otomotif, Tawarkan Promo Beli Mobil dengan Bunga Rendah
-
Lupakan Ninja, Kawasaki Luncurkan Skutik Terbaru yang Siap Libas Para Pesaing
-
5 Fakta Menarik Toyota Veloz Hybrid, MPV Murah Jawab Keresahan Harga BBM bagi Keluarga Indonesia
-
5 Rekomendasi Motor Bekas Rp3 Jutaan, Masih Tangguh untuk Harian
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Vinfast Kenalkan Pesaing BYD M6 di GJAW 2025, Akan Segera Lahir dari Subang
-
Denza Perkuat Komitmen Hadirkan Kendaraan Listrik Premium di Indonesia
-
Chery Rilis Varian Termurah Tiggo 8 CSH, Harga Mulai Rp439 Jutaan