Pendukung lainnya adalah pemutar piringan hitam, telepon radio, lemari es, meja tulis, serta lampu baca dengan pendar yang nyaman bagi mata.
Dan ditambahkan pula oleh beberapa orang yang kenal sejarah mobil ini baha bagian jok belakang Rolls-Royce Phantom V milik John Lennon bisa diubah menjadi tempat tidur dengan cara ditarik.
Selera non-konvensional John Lennon atas mobil supermewah Rolls-Royce tadi adalah pilihan berani. Selaras namanya yang tercatat sebagai salah satu inovator budaya terbesar abad ke-20.
Selain mengubah wajah musik populer selamanya, suami dari Yoko Ono dan sebelumnya bercerai dari Cynthia Powell itu dianggap sebagai salah satu sosok pertama non-atlet yang mengenakan sepatu kets di luar urusan olah raga.
Contohnya, dalam foto Fab Four yang diambil pada 1967, John Lennon mengenakan alas kaki mirip sepatu tenis Adidas milik petenis Stan Smith, juara dunia 1972 yang namanya diabadikan di produk sepatu.
Sementara dalam perkembangannya, Rolls-Royce Phantom V milik John Lennon setelah tampil mewah dan elegan dengan cat serba hitam pun diubah. Kekinian dicat ulang warna kuning elektrik psychedelic. Juga dihiasi bunga, serta gambar berbagai zodiak.
Tag
Berita Terkait
-
Kilas Balik: 5 Momen Paling Krusial Bagi The Beatles
-
Puan Maharani Nyanyi 'Imagine': Pesan Politik Mengejutkan di Balik Lagu Lennon
-
Review Film One to One - John and Yoko: Aktivisme, Seni, dan Politik
-
The Beatles Raih Kemenangan Grammy Pertama sejak 1997
-
The Beatles Raih Nominasi Grammy Lagi Sejak 1997 Berkat Lagu Now and Then
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
Terkini
-
Bujet Terbatas? Ini 5 Mobil Bekas Sedan Rp20 Jutaan yang Nyaman dan Tetap Stylish
-
5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Rp50 jutaan Untuk Mobil Pertama Mahasiswa
-
Motul Berikan Paket Perawatan Premium Setiap Pembelian Mobil Bekas
-
3 Rekomendasi Mobil Kijang Rp 20 Jutaan yang Masih Layak Pakai di Tahun 2025
-
5 Rekomendasi Motor Cruiser 250cc, Tampilan Gagah Rasa Moge
-
BullAES Buktikan Sistem Pencahayaan Kendaraan Bukan Sekedar Pelengkap
-
LEPAS L8 Turut Diboyong ke GJAW 2025, Tawarkan Standar Baru di Dunia Otomotif Indonesia
-
7 Mobil Jepang Bekas Paling Worth It untuk Pekerja Gaji UMR
-
Tampil Lebih Gagah Mitsubishi New Pajero Sport Bawa Pembaruan Total
-
Harley-Davison Wajib Cemas, Monster Suzuki Ini Jauh Lebih Ganas