Suara.com - Kehadiran Honda Vario 160 dan ADV350 ternyata bukan hanya isapan jempol belaka. Kedua motor ini bakal dirilis dalam waktu dekat.
Dilansir dari Greatbiker, dua motor ini kabarnya akan dirilis pada akhir bulan ini.
Memang banyak yang menunggu kehadiran kedua motor ini karena sudah sejak lama digaungkan di media.
Perlahan tapi pasti, kedua motor ini bakal menampakkan diri di akhir bulan nanti.
Kedua motor ini masih menggunakan basis mesin yang sama dari produk skutik yang sudah eksis di pasaran saat ini, yakni Honda PCX 160 dan Honda Forza 350.
Honda Vario 160 ini bakal menggunakan mesin 4 katup yang berkapasitas mesin 157 cc. Nantinya motor ini juga akan dibekali mesin andalan Honda yakni eSP+.
Perubahan tak hanya dari sisi mesin saja, melainkan dari penampilan. Motor ini kabarnya akan dirombak total agar bisa bersaing dengan Yamaha Aerox yang memiliki tampilan lebih sporty.
Motor tersebut nantinya akan diproduksi di negara Thailand juga dengan label nama Honda All New Click 160.
Untuk Honda All New ADV350, motor ini bakal diproduksi di Thailand. Motor ini menggunakan basis mesin Honda Forza 350 dengan sedikit penyempurnaan.
Baca Juga: Kecelakaan Maut di Petang, Kadek Jesana Terpental Lalu Tergilas Ban Mobil Avanza
Motor ini diisukan akan dipamerkan pada gelaran EICMA Show 2021 yang digelar pada 28 November 2021 mendatang.
Sudah siap melihat wujud dari kedua motor ini?
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
5 Rekomendasi Motor Matic Keluarga Terbaik untuk Touring
-
5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
-
5 Rekomendasi Motor Mirip Kawasaki Ninja yang Lebih Murah
-
Harga Anjlok! Ini 5 Motor Sport 250cc Keren yang Kini Cuma Seharga Matic Baru
-
7 Motor Favorit Anak Muda Zaman Sekarang, Bisa Dipakai Kuliah Maupun Kerja
-
BPKB Lama Bakal Hangus Gara-gara e-BPKB? Jangan Termakan Hoax, Ini Penjelasan Resminya
-
5 Pilihan Matic dengan Konsumsi BBM Paling Irit, Bikin Lupa Jalan ke SPBU
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
-
5 Fakta Kunci eMotor Sprinto untuk Lawan Macet dan Bensin Mahal bagi Anak Kota
-
Gaikindo Optimis GJAW 2025 Bantu Dongkrak Penjualan, Penuhi Target Tahun Ini