Suara.com - Jalan rusak masih sering dijumpai di beberapa tempat. Jika dibiarkan, pastinya bisa menimbulkan kecelakaan lalu lintas.
Oleh karena itu, perlunya koordinasi pemerintah setempat untuk segera memperbaiki jalan rusak agar tidak terjadi kecelakaan.
Sembari menunggu tindakan yang dilakukan pemerintah setempat, beberapa warga memberikan rambu-rambu agar pengguna jalan lebih hati-hati saat melintas.
Tetapi terkadang juga masyarakat marah, ketika menunggu jalan yang tak kunjung diperbaiki pemerintah setempat.
Seperti yang dilakukan oleh masyarakat di Bengaluru, India.
Dilansir dari Indian Express, masyarakat di sana terpaksa melakukan ritual unik tepat di dekat jalanan rusak.
Mereka melakukan ritual puja lubang untuk menarik perhatian pihak berwenang.
Penduduk menghiasi lubang-lubang itu dengan bunga, menyalakan dupa, dan melakukan ritual.
Tampak beberapa peralatan sesajen ditaruh di dekat jalan berlubang tersebut dan memanjatkan doa.
Baca Juga: Pemkot Balikpapan Berharap Perbaikan Jalan Rusak Libatkan Perusahaan, Lewat Program Apa?
Hal ini sebagai bentuk protes kepada pemerintah terhadap jalan yang tak kunjung diperbaiki.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM
-
Ngidam KLX di 2026? Intip Harga Motor Kawasaki di Indonesia per Januari