Resmi diperkenalkan ke publik pada September 2021 lalu, OtoDeals gencar menghadirkan berbagai layanan digital lewat fitur yang mempermudah konsumen dalam membeli mobil bekas.
Suara.com berkesempatan langsung menjajal fitur booking Test Drive From Home yang tersedia di laman website.
3. PPKM Level 3 Dibatalkan, Polri Tetap Dirikan Check Point Libur Nataru
Kepolisian RI atau Polri akan mendirikan cek poin berupa pos pelayanan dan pos pengamanan selama libur Natal dan Tahun Baru atau Nataru (Nataru) di semua daerah.
"Tetap ada (check point), untuk pengamanan. Pos pam (pengamanan) dan pos yan (pelayanan), nantinya bermanfaat untuk memastikan aplikasi Pedulilindungi itu berjalan, di rest area. Nanti kami akan atur,” jelas Asops Kapolri Irjen. Pol. Imam Sugianto, dikutip dari NTMC Polri.
4. Ilmuwan Ungkap Pembuatan Bahan Bakar Berbahan Udara dan Sinar Matahari, Begini Prosesnya
Gagasan menyulap bensin dari udara segar dan sinar matahari terdengar seperti fiksi ilmiah, namun rupanya hal tersebut mulai diinisiasi melalui proyek percontohan di Swiss, sekaligus telah membuktikan bahwa hal itu mungkin untuk dilakukan.
Baca Juga: GIIAS Surabaya 2021: Daihatsu Suguhkan 4 Model Mobil Bagi Keluarga Muda
Menurut laporan dari MCN, eksperimen ini dilakukan di atap universitas riset ETH Zurich yang terdapat kilang surya mini.
5. New Honda CB150X, Seru Diajak Adventure Touring dan Ini Daftar Harganya
PT Astra Honda Motor (AHM) mengumumkan harga resmi motor sport adventure touring New CB150X yang diluncurkan pada November 2021.
New Honda CB150X dipasarkan dengan harga OTR (On The Road) DKI Jakarta Rp 32,950,000, dan untuk varian Special Edition (SE) Rp 33,450,000.
New Honda CB150X hadir dengan tiga pilihan warna. Yaitu Mandala Red, dan Amazon Matte Green, ditambah varian Special Edition (SE) warna Volcano Matte Black melengkapi pilihan berkendara penggunanya.
Tag
Berita Terkait
-
Pilihan Mobil Bekas 50 Jutaan di Surabaya, Bikin Kantong Aman!
-
Alphard Bekas Makin Ganas, Harganya Bikin Gak Tahan! Ini 5 Fakta Kenapa Kamu Mesti Beli Sekarang
-
Mobil Bekas 50 Jutaan di Jakarta: Solusi Hemat untuk Harian dan Keluarga
-
Pajero Sport Bekas: Budget 200 Juta Dapat Tahun Berapa?
-
Isu Perceraian Dibantah, Deddy Corbuzier Pertanyakan Moral Humas PA Jaksel
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
-
Sensasi Jelajah Keindahan Lombok Bersama New Honda ADV160
-
Update Harga Mobil Honda Oktober 2025: Dari Brio hingga CR-V
-
Apakah Bensin untuk Tunggangan Pembalap MotoGP Sama dengan Motor Harian?
-
Pilihan Mobil Bekas 50 Jutaan di Surabaya, Bikin Kantong Aman!
-
8 Shio Ini Berpotensi Besar Wujudkan Mobil Baru di Oktober 2025, Siapkan Dirimu
-
Mandalika Membara, 5 Bocah Ajaib AHRT Siap Bikin Merah Putih Berjaya
-
Alphard Bekas Makin Ganas, Harganya Bikin Gak Tahan! Ini 5 Fakta Kenapa Kamu Mesti Beli Sekarang
-
Dari Sekolah Balap ke Panggung Dunia, Pebalap AHRS Curi Perhatian MotoGP Mandalika
-
Update Terbaru! Daftar Harga Mobil Mitsubishi Oktober 2025, Mulai dari Destinator hingga Pajero