Suara.com - Akhir pekan lalu (18-19/12/2021), perhelatan Yamaha Endurance Festival 2021 di Sentul International Circuit berlangsung sukses. Balap endurance atau balap ketahanan yang berlangsung dua jam dan ditandingkan tiga kelas ini mengandalkan Yamaha YZF-R15 dan Yamaha YZF-R25.
Acara berjalan sengit di lintasan sirkuit yang kering tanpa terganggu hujan turun saat race berakhir. Para peserta baik rider profesional maupun komunitas menikmati sensasi endurance di kompetisi ini.
Jumlah starter 2021 mencatat yang terbanyak dibandingkan penyelenggaraan pada 2018 dan 2019. Yaitu mencapai 107 starter. Situasi ini merupakan gambaran semangat yang ditunjukkan para pembalap dan komunitas yang haus akan balapan setelah absen karena pandemi.
Beberapa pendukung acara Yamaha Endurance Festival 2021 adalah berbagai sponsor terkait seperti Idemitsu, Yamalube, KYB, IRC Tire, NGK, serta Zuttoride Corporation.
Selesai gelaran, President Director & CEO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM), Minoru Morimoto memberitahukan akan pensiun dari dunia balap bersamaan ditutupnya ajang Yamaha Endurance Festival 2021.
Dalam Press Conference "The Last Race of Minoru Morimoto" dijelaskan soal pengalamannya di dunia balap sekaligus pensiun balapan di tahun ini.
Dalam gelaran Yamaha Endurance Festival 2021 itu Minoru Morimoto berduet dengan Shu Sato di kelas Community Rider 155cc, menunggang Yamaha R15 dan berhasil menempati posisi ke-4.
"Terima kasih kepada Yamaha yang terus mempercayai saya untuk ikut balapan. Kompetisi di Indonesia sangat membuat saya merasa hidup dan bahagia, karena minat besar balapan di sini sangat tinggi," kata Minoru Morimoto, di Sentul International Circuit, baru-baru ini.
Baca Juga: Tanggapi Balap Liar, Yamaha Siap Lakukan Komunikasi dengan AISI
Berita Terkait
-
Rahasia Sukses di Usia Muda: 7 Kisah Inspiratif dari Dunia Teknologi
-
6 Zodiak Diprediksi Kaya dan Sukses Finansial di 2026
-
OTT KPK Amankan 5 Tersangka: Inilah Modus Bupati Lampung Tengah 'Bagi-Bagi' Proyek ke Tim Sukses
-
Ini 2 Zodiak yang Disebut Paling Berpeluang Jadi Orang Sukses: Kamu Salah Satunya?
-
Mengenal Jonah Complex: Sindrom Takut Berhasil yang Dialami Banyak Orang!
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Hatchback Murah, Kuat Nanjak di Jalan Pegunungan Meski Full Penumpang
-
7 Mobil Bekas MPV Harga Rp50 Jutaan untuk Keluarga Besar, Mesin Paling Bandel dan Irit BBM