Suara.com - Curhatan penumpang wanita dianiyaya oleh sopir taksi online bikin geger publik. Curhatan ini diabadikan dalam sebuah akun Instagram @lambeonlen.
Penumpang tersebut menceritakan bagaimana kronologi terjadinya tindak penganiyayaan dirinya oleh sopir taksi online.
Awalnya ia bersama dengan kakaknya berada di taksi online pada jam 2 dini hari. Saat berada di perjalanan, ia merasa mual hingga muntah dan limbah dari muntahannya ia keluarkan melalui jendela mobil.
Sang sopir merasa kesal karena mobilnya nyaris kotor karena muntahan penumpang wanita tersebut.
Selama perjalanan, sopir ngedumel karena merasa mobilnya dikotori oleh penumpang tersebut.
Penumpang wanita tersebut lalu bilang ke sopir kalau akan memberikan ongkos cuci mobil miliknya.
Setelah sampai tujuan, penumpang wanita tersebut memberikan tips sebesar Rp 100 ribu sebagai bentuk permintaan maaf.
Namun sopir justru ngelunjak dengan meminta Rp 300 ribu sebagai biaya ganti rugi telah mengotori mobilnya.
Lalu sopir emosi dan turun dari mobil kemudian "memegang" penumpang serta mengancam untuk membawa teman-temannya.
Baca Juga: Cerita Ayah Jadi Driver Taksi Online Demi Kuliah Anak, Sikap Putrinya Bikin Terharu
Ditepislah oleh penumpang dan kemudian sang sopir ditampar dengan keras.
Kemudian aksi baku hantam terjadi hingga sang sopir menendang perut penumpang.
Hingga akhirnya penumpang memanggil kerabat dan warganya untuk memberikan efek jera kepada sopir tersebut.
Penumpang membawa kasus ini hingga ke kepolisian.
Curhatan ini viral di media sosial dan mendapatkan tanggapan dari warganet di kolom komentar.
"Tuntut aja supir kaya gitu . .gue sebagai driver online juga tau sikap di saat kita bekerja seperti apa dan profesional lah dalam kerja....andai kan ada masalah jangan mengganggu pekerjaan kita dan mengecewakan customer....itu dah parah banget buat gua sendiri sama kejadian ini," tulis salah seorang warganet.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
XPeng Siapkan Sedan Listrik P7+ EREV 2026, Jarak Tempuh hingga 1.550 km
-
Menperin Minta Insentif Sektor Otomotif ke Purbaya untuk Cegah PHK
-
Beli Motor Scoopy DP Rp3 Jutaan, Angsurannya Berapa? Ini Simulasinya
-
Harga Mobil Nissan 2026: Livina dan Magnite Bikin Ngiler, Siapin Duit Segini
-
5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
-
Dari Calya hingga Alphard: Intip Daftar Harga Mobil Toyota 2026 Terbaru Terlengkap
-
4 Mobil Double Cabin yang Gagah, Tangguh, dan Fungsional untuk Penggunaan Harian
-
Mending Brio atau WR-V? Segini Harga Mobil Honda 2026
-
Budget Pas-pasan? Cek 5 Mobil Matic Bekas Ini, Ada Volvo Klasik yang Harganya Cuma 20 Jutaan!
-
Bingung Pilih Suzuki Satria atau GSX-S150? Tengok Dulu Daftar Harga Motor Suzuki 2026