Suara.com - Kotak amal sering dijumpai di tempat ibadah. Jadi buat jamaah yang hendak bersedekah, uangnya bisa dimasukkan ke dalam kotak amal yang tersedia di tempat ibadah.
Namun di era sekarang, kotak amal ternyata tidak hanya ditemukan di tempat ibadah saja. Sebagai contoh dapat dilihat dari unggahan akun Instagram @romansasopirtruck yang satu ini.
Dalam unggahan tersebut, sebuah mobil penumpang yang identik dengan Suzuki Carry dialihfungsikan menjadi kotak amal berjalan.
Mobil tersebut dipasang sebuah toa atau pengeras suara yang digunakan untuk menarik para warga untuk bersedekah.
Sopir yang mengendarai mobil tersebut kemudian mengucapkan kalimat-kalimat unik untuk mengajak para warga bersedekah.
"Amal COD, Amal COD, Amal COD. langsung bayar di tempat," ujar sopir yang mengendarai mobil tersebut.
"Dikasih info maszeh. Amal COD sudah ready maszeh. Gek ndang satset maszeh," tambahnya.
Video ini pun viral di media sosial dan mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
"Gak sekalian amal dadakan..lima ratusan," tulis salah seorang warganet.
Baca Juga: Mogok Saat Hujan Deras Mobil Suzuki Carry Langsung Terbakar di Jembrana Bali
"Kebanyakan cuma modus kalo cari sumbangan model kaya gitu," beber warganet lain.
"Pengen ada surga COD," celetuk @warganet lainnya.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Tantangan Pajak Opsen Bayangi Pasar Sepeda Motor 2026
-
Toyota Indonesia: Tarif dan Biaya Logistik Tantangan di 2026
-
5 Mobil Keluarga Harga Rp50 Jutaan untuk Mudik Lebaran 2026
-
Sony dan Honda Pamer SUV Listrik Afeela di CES 2026: Desain Sporty, Bisa Main PS5
-
Penjualan Sepeda Motor di Luar Pulau Jawa Jadi Penyelamat Industri Otomotif Nasional
-
5 Motor Yamaha Paling Irit BBM, Cocok untuk Harian dan Dompet Aman
-
Korupsi Haji Bersama Gus Yaqut, Isi Garasi Gus Alex Cuma Ada Mobil MPV Murah dan Motor Sejuta Umat
-
Jadi Tersangka Korupsi Haji, Harta Yaqut Cholil Meroket Setara McLaren usai Menjabat
-
5 Motor Matic Termurah 2026 yang Irit BBM dan Cocok untuk Harian
-
5 Mobil Bekas dengan Cicilan Ringan Buat Karyawan Gaji UMR