Suara.com - Banyak kisah yang kerap dibagikan ojol mulai dari cerita sedih hingga senang. Tak sedikit dari mereka yang membagikannya melalui akun media sosial.
Kali ini, salah seorang ojol menceritakan kisah yang bikin merinding. Melalui akun TikTok @bak_prabu, ojol berbagi kisah yang bikin jantung berdegup kencang.
Awalnya, ia mendapatkan orderan makanan oleh salah seorang pelanggan. Lalu, ia mengantarkan pesanan tersebut usai dari restoran yang dituju.
Ojol tersebut mengantarkan sesuai dengan titik lokasi yang berada di aplikasi.
Ketika sampai di lokasi tersebut, sang ojol pun syok. Ia tampak berada di tempat tak terduga alias pemakaman. Ojol tersebut pun penasaran dengan pemesan.
Lalu ia pun berusaha berkomunikasi sambil membuat video dan menyanyakan "siapa yang pesan ini".
Driver ojol itu juga curiga dengan customernya yang kemungkinan salah dalam menentukan titik lokasi pengantaran. Sehingga ia ditujukan ke titik lokasi yang salah, yakni di kuburan.
"Gimana ini? Yang nitik gimana gimana ini kok ya di kuburan," ujar si driver ojol.
"Permisi,maaf, siapa ya yang pesan susu? ujarnya lagi.
Video ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
"Mental bukan sembarang mental," tulis @sa***.
"Pernah mengalami kaya gitu bang. nitik di tengah2 pemakaman," celetuk @Wah***.
"Berasa uji nyali yak bang," beber @tom***.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
-
Kisah Pilu Driver Ojol Ingin Jual Ginjal, Demi Pengobatan Anak dan Istri Baru Melahirkan Anak Ketiga
-
Ada-ada Saja! Dapat Driver Ojol Teman Sendiri, Orang ini Tak Dijemput Malah Ditinggal Beli Seblak sampai Keluyuran
-
Serem Abis! Antar Makanan Malam-malam, Driver Ojol Malah Diarahkan ke Kuburan Sepi: Permisi...
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
5 Rekomendasi Motor Matic untuk Wanita Pendek, Ringan dan Bikin Pede
-
4 Fakta Avanza Susah Mundur: Manual dan Matic Bisa Kena, Begini Triknya
-
7 Barang yang Haram Dimasukkan ke Jok Motor, Jangan Sampai Bikin Fatal Bikers Pemula
-
5 Vespa Matic Paling Murah untuk Anak Kuliah, Mesin Bandel dan Stylish
-
Mengenal Cara Kerja Teknologi Hybrid pada Daihatsu Rocky
-
Teknisi Yamaha Indonesia Kantongi Standar Global di WTGP 2025
-
4 Motor Bekas Bahan Custom Terbaik untuk Modifikasi Low Budget Anak Skena Kalcer
-
Pesona Kembaran Honda Beat yang Makin Irit, Punya Bagasi Luas dan Teknologi Kekinian
-
5 Mobil Bekas Sekelas Pajero dan Fortuner, Kabin Super Lega Harga Mulai Rp70 Jutaan
-
5 Motor dengan Bagasi Besar yang Muat Simpan Helm, Mulai Rp19 Jutaan