Suara.com - Akhir pekan menjadi hal yang ditunggu-tunggu para bikers. Tak sedikit dari mereka, pastinya akan mengajak rekan dan komunitas untuk diajak touring menikmati suasana yang berbeda menggunakan motor masing-masing.
Biasanya mereka akan berkunjung ke alam atau bahkan perjalanan jauh dari kota A menuju kota B. Ketika berkendara motor, pastinya bakal menemui jalan lurus dan berbelok.
Nah untuk bisa menaklukkan jalan tersebut, bikers harus tahu tekniknya agar nantinya selama perjalanan tidak jatuh konyol. Khususnya di belokan, ada 1 teknik ampuh yang mungkin bisa dipelajari agar tidak jatuh konyol. Teknik apa itu?
Teknik tersebut bernama counter steering. Teknik ini memang perlu dipelajari bagi para bikers ketika menghadapi belokan di jalan. Muhammad Ali Iqbal selaku Community Development & Safety Riding Supervisor Astra Motor Yogyakarta menjelaskan apa itu teknik counter steering.
"Counter steering merupakan salah satu trik cornering atau berbelok yaitu dengan mengambil bagian luar tikungan saat belok. Misal saat ada tikungan ke kanan sebaiknya ambil sisi kiri sebelum tikungan agar haluan berbelok lebih luas dan bisa lolos ke tikungan berikutnya," ujar Muhammad Ali Iqbal.
Lalu bagaimana teknik itu diterapkan kepada bikers agar aman?
"Badan pengendara disarankan agak condong ke kiri agar berat badan dan sepeda motor seimbang saat melakukan cornering ke arah kanan begitu juga sebaliknya. Hal ini dilakukan dengan pandangan tetap ke arah yang dituju bukan ke arah bawah atau melihat tikungan karena untuk mengantisipasi bahaya yang berada di tikungan seperti orang menyeberang atau kendaraan yang berhenti mendadak," tambahnya.
Teknik ini diklaim ampuh agar bikers tidak jatuh konyol saat menghadapi belokan. Nah, untuk lebih jelasnya, mungkin video satu ini bisa menjelaskan terperinci apa itu teknik counter steering.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Baca Juga: Polres Sukoharjo Bekuk Residivis, 11 Motor Hasil Curian Berhasil Diamankan
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
5 SUV Bekas Terbaik 2025 Seharga Motor Matic Yamaha, Bujet Minimalis Cocok untuk Keluarga
-
Liburan Akhir Tahun 2025? Intip Tarif Tol Jogja-Jakarta Plus Cara Isi Saldo Tol Langsung Lewat HP
-
Pemenang Utama IAPVC 2025 Berhasil Bawa Pulang Wuling Air ev Lite
-
7 Rekomendasi Mobil Keluarga 7 Seater Pajak Murah dan Perawatan Mudah
-
Harga Beda Tipis: Mending Daihatsu Rocky Bekas atau Suzuki SX4 Generasi Ketiga?
-
Daftar SUV Bekas di Bawah Rp 160 Juta yang Masih Layak Diburu
-
SUV Listrik Chery J6T Resmi Meluncur, Tampil Lebih Maskulin dan Modern
-
Daftar Mobil Bekas yang Bisa Jadi Pilihan Mobil Pertama dengan Harga Terjangkau
-
Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
-
5 Rekomendasi Motor Listrik yang Pakai Baterai Detachable, Bisa Dicopot Tak Repot Ngecas