Suara.com - Pada hari ini, Kamis (10/11/2022), PT Toyota-Astra Motor (TAM) resmi meluncurkan All-New Toyota bZ4X. Banderol mobil listrik kategori Battery Electric Vehicle atau BEV perdana Toyota di Indonesia ini menembus Rp 1 miliar.
Dikutip dari rilis resmi PT TAM sebagaimana diterima Suara.com, Toyota juga menghadirkan layanan mobilitas yang komprehensif. Mulai dari sales, maintenance, hingga aftersales.
KINTO adalah salah satu solusi mobilitas berbasis usership untuk menawarkan kemudahan dan fleksibilitas bagi pelanggan. Yaitu untuk menggunakan mobil yang diinginkan tanpa perlu memikirkan perawatan kendaraan yang digunakannya (hassle-free).
Melalui KINTO One maupun KINTO One Syariah, pelanggan bisa merasakan advance and enjoyable driving experience All-New Toyota bZ4X dengan berlangganan. Paket mulai dari Rp 20 juta per bulan dengan durasi 12-60 bulan. Sudah meliputi layanan full service. Seperti biaya servis berkala, perpanjangan pajak & STNK, asuransi, emergency roadside assistance, dan penggantian aki serta ban.
Sementara untuk layanan aftersales terbaru Toyota, hadir T-CARE untuk memberikan peace of mind kepada pelanggan. Para pengguna yang menggunakan Battery EV ini mendapatkan program Gratis Biaya Servis (Biaya Jasa dan Suku Cadang) hingga servis berkala ketujuh (maksimal tiga tahun atau 60.000 km tergantung mana yang lebih cepat dicapai.
Juga tambahan benefit berupa extended warranty satu tahun per 20.000 km, jika pelanggan rutin melakukan servis tepat waktu
sesuai rekomendasi PT TAM. Benefit program ini dapat dinikmati di seluruh outlet resmi Toyota di Indonesia.
Berita Terkait
-
5 Tempat Sewa Alat Grill & BBQ di Jogja, Murah Mulai Rp 100 Ribuan
-
Mau Sewakan Mobil Pribadi saat Liburan? Pastikan Hal Ini Agar Kendaraan Tetap Terlindungi
-
Belum Sebulan Diluncurkan, Penjualan Toyota Veloz Hybrid Tembus 700 Unit
-
Menantang Lombok di Atas Toyota Veloz Hybrid
-
Toyota Hilux Rangga Pimpin Pembangunan Toilet Umum dari Plastik Daur ulang di Lombok
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
4 Rekomendasi Motor Listrik Kebal Banjir dan Awet, Cocok untuk Musim Hujan!
-
Pajak Opsen Jadi Tantangan Industri Sepeda Motor Indonesia Tahun 2026
-
Apa Saja Motor Bekas 2 Jutaan yang Bisa Dibeli? Cek 5 Opsinya di Sini!
-
Anak Dapat SIM di 2026? Ini 5 Rekomendasi Motor Bekas Murah Ramah Pemula
-
Daftar Sedan Bekas Paling Bandel Harga 70 Jutaan yang Irit dan Minim Drama Perawatan
-
Harga Alphard Eks Menag Yaqut di LHKPN Tuai Sorotan, Beda Jauh dari Harga Resmi?
-
Uang Rp30 Juta dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Ekonomis dan Irit BBM
-
Tips Menghindari Beli Motor Bekas Kena Banjir Rob, Cek Dulu 5 Bagian Berikut
-
5 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta Pilihan Terbaik 2026, Kuat Nanjak dan Bandel di Jalan Rusak
-
Toyota Gazoo Racing Resmi Berganti Nama Demi Fokus pada Mobil Performa Tinggi