Hari ini, Senin (21/11/2022), PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing resmi menggelar Market Test bagi sepeda motor listrik Yamaha E01. Akan dilangsungkan di empat kota, Jakarta menjadi kota pertama dalam kegiatan bertajuk Proof of Concept (PoC) ini.
Dipetik dari rilis resmi Yamaha Indonesia sebagaimana diterima Suara.com, Yamaha 01 dialokasikan di Yamaha Flagship Shop, Cempaka Putih, Jakarta agar bisa diuji coba oleh masyarakat umum di jalanan publik. Tujuannya mendapatkan respon serta masukan dari para responden.
3. Harga Rp 458 Juta, All-New Toyota Kijang Innova Zenix Premiere Global dalam Versi Bensin dan Hybrid
PT Toyota Astra Motor pada hari ini, Senin (21/11/2022) menggelar premiere All-New Toyota Kijang Innova Zenix Hybrid di Karawang Plant. Acara ini sekaligus menandai peluncuran produknya secara global dari Indonesia.
Dikutip dari kantor berita Antara, banderol kendaraan elektrifikasi ini mulai Rp 458 juta. Bodinya dipetik dari salah satu produk Toyota paling favorit di Tanah Air untuk segmen Multi-Purpose Vehicle.
4. Model Innova Zenix Tetap Menyandang Nama Kijang Karena Alasan Ini
Pada hari ini, Senin (21/11/2022), PT Toyota Astra Motor (TAM) menghadirkan premiere global All-New Toyota Kijang Innova Zenix.
Dikutip dari kantor berita Antara, ada alasan khusus produk ini menyandang nama "Kijang".
5. Ambulans Terus Antar Korban Gempa Cianjur, Petugas Keamanan dan Polisi-TNI Atur Lalu Lintas Depan RSUD
Gempa magnitudo 5,6 di Kabupaten Cianjur terjadi pukul 13.21 WIB pada siang tadi, Senin (21)11/2022). Selain di Cianjur, guncangan gempa terasa di berbagai kota dan kabupaten di Jawa Barat hingga Jakarta.
Dikutip dari kantor berita Antara, hingga kekinian sejumlah ambulans masih lalu-lalang. Kendaraan pengangkut pasien ini menjemput dan mengantar para korban ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cianjur hingga Senin malam setelah gempa siang tadi.
Berita Terkait
-
Apa Itu Toyota Rule 1:6:90? Strategi Cerdas Menghadapi EV?
-
Innova Zenix Belum Tergoyahkan dari Posisi Mobil Hybrid Terlaris di Indonesia
-
Daftar Harga Mobil Hybrid Januari 2026 Dari yang Termurah Sampai Termahal
-
31 Produsen Mobil Baru Terbaik 2025: Minim Masuk Bengkel, Honda & Toyota Bukan Teratas
-
Hyundai Stargazer Cartenz Disulap Jadi Ambulans Bantu Korban Bencana Banjir di Sumatera
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Harga Mepet Agya Bekas tapi Lebih Berkelas dan Bagasi Luas: Segini Harga Toyota Vios 2013
-
3 Rekomendasi Mobil MPV Bekas Pintu Geser di Bawah Rp100 Juta, Kabin Luas dan Nyaman
-
5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
-
4 Rekomendasi Mobil Listrik Murah Januari 2026, Harga di Bawah Rp200 Juta
-
Mewah, Murah, Rawan Bikin Gegabah: Ketahui Dulu Pajak Mobil Bekas Toyota Voxy 2019 sebelum Beli
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Bandel dengan Pajak di Bawah Rp1,5 Juta
-
7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
-
Mulai Terjangkau, Segini Harga Xenia 2015: Pajaknya Murah, lho!
-
Toyota Rilis Mobil Listrik Murah Harga Rp 200 Jutaan, Bisa Jakarta -Yogyakarta Tanpa Isi Baterai
-
5 Motor Listrik Roda 3 untuk Lansia yang Aman dan Mudah Dikendarai