Suara.com - Pandemi membuat penjualan mobil di seluruh dunia mengalami penurunan yang cukup signifikan. Hal tersebut bahkan masih dapat dirasakan sampai saat ini
Namun penjualan mobil di 2024 diprediksi akan mengalami peningkatan. Bahkan mobil hybrid diprediksi akan menjadi model yang mulai merajai.
Dalam sebuah studi yang dilakukan, Edmunds memperkirakan penjualan kendaraan baru akan relatif stabil pada tahun 2024.
Perusahaan memperkirakan penjualan mobil baru di Amerika Serikatt diperkirakan akan menyentuh angka 15,7 juta unit atau meningkat sekitar 1% dari 15,5 juta unit.
Namun di tengah meningkatnya penjualan mobil baru, kendaraan listrik diperkirakan akan semakin populer. Jika proyeksinya berjalan baik, 8% kendaraan baru yang terjual tahun depan bisa jadi adalah kendaraan listrik.
Meskipun demikian, mobil hybrid diperkirakan akan menjadi model yang paling diminati dari banyaknya pilihan kendaraan elektrifikasi.
“Hybrid pilihan yang lebih nyaman bagi mayoritas orang Amerika yang mencari opsi listrik saat ini,” kata Edmunds, dikutip dari Carscoops, Rabu (20/12/2023).
Lebih lanjut, Edmunds mencatat pangsa pasar hybrid juga telah mengalami peningkatan menjadi 9,7% pada November 2023, meningkat hampir 100% dari periode yang sama tahun sebelumnya. Sebaliknya, kendaraan listrik hanya naik 25%.
“Konsumen yang mencari mobil baru dengan harga terjangkau mungkin menghadapi masa yang lebih sulit karena kendaraan tersebut terjual lebih cepat dibandingkan kendaraan yang lebih mahal,” ungkapnya.
Baca Juga: Wuling Gandeng Perusahaan Operator Seluler Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia
Faktor lainnya, suku bunga diperkirakan juga akan mengalami penurunan karena Federal Reserve telah mengindikasikan akan ada sebanyak tiga kali pemotongan pada tahun 2024. Hal ini akan menjadi perkembangan yang disambut baik karena suku bunga untuk mobil baru telah berada di kisaran 7% untuk pembelian secara kredit.
Berita Terkait
-
Jangan Anggap Sepele, Ini Dampak Buruk Mencampur Dua Jenis BBM Pada Kendaraan
-
Sudah 624 Stasiun Pengisian Baterai Kendaraan Listrik Tersedia Jelang Libur Nataru
-
Toyota Tambah 2 Titik Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik dengan Fasilitas Ultra Fast Charging di Indonesia
-
Bisa Dijadikan Wacana Beli Kendaraan, Ini Daftar Lengkap Kandidat FORWOT Cars and Motorcycles of The Year 2023
-
Warna Mobil Bekas yang Miliki Harga Jual Rendah Dibandingkan Warna Lain
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
Terkini
-
Uang Rp30 Juta dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Ekonomis dan Irit BBM
-
Tips Menghindari Beli Motor Bekas Kena Banjir Rob, Cek Dulu 5 Bagian Berikut
-
5 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Juta Pilihan Terbaik 2026, Kuat Nanjak dan Bandel di Jalan Rusak
-
Toyota Gazoo Racing Resmi Berganti Nama Demi Fokus pada Mobil Performa Tinggi
-
AHM Gelar Service Motor Gratis Dukung Pemulihan Bencana di Sumatera
-
Tampil Kalcer di Tongkrongan, Cek Harga Yamaha XSR 155 di Januari 2026
-
Berapa Harga Honda BeAT 2019? Mulai dari 9 Juta, Perhatikan Tips Ini
-
Terdaftar di RI, Ini Bocoran Spesifikasi Toyota Hilux BEV: Jarak Tempuh 300 KM, Siap Kerja Keras
-
Pengguna QJMOTOR Deklarasikan QJRiders Jakarta Sebagai Wadah Kolaborasi dan Persaudaraan
-
5 Mobil Matic Tahun Muda Mulai Rp50 Jutaan, Irit dan Praktis untuk Ibu-ibu