Suara.com - Polisi mengungkap hasil test urine pengemudi Xpander yang tabrak showroom mobil mewah di kawasan PIK 2, Tangerang.
Kapolsek Teluk Naga, AKP Wahyu Hidayat mengatakan pengemudi Xpander yang menabrak showroom mobil mewah telah ditest urine oleh pihaknya.
"Kami sudah lakukan pemeriksaan (urine)," katanya kepada awak media, Jumat 15 Maret 2024.
Hasil test urine pengemudi Xpander disebut telah keluar dan disebut negatif menggunakan narkoba.
"Yang bersangkutan negatif (narkoba) urinnya," jelasnya.
Sebelumnya viral di sosial media video sebuah mobil Mitsubishi Xpander menabrak showroom mobil mewah yang terparkir Porsche 911 GT3.
Video viral ini diunggah oleh akun infojkt48. Nampak dalam video, Xpander tersebut menghancurkan etalase kaca dari showroom tersebut sebelum akhirnya menabrak Porsche seharga Rp8,9 miliar.
Bagian kap mesin mobil mewah tersebut terlihat ringsek hingga alarm mobil berbunyi.
Showroom ini diketahui menjual mobil-mobil edisi terbatas dari merek-merek seperti Ferrari, Porsche, Bentley, BMW hingga Mercedes-Benz.
Baca Juga: Buka Puasa di Dalam Mobil? Tak Masalah, Simak Tips Aman dan Nyaman Ini
Berita Terkait
-
Apes! Mitsubishi Xpander Seruduk Showroom Mobil Mewah
-
Gilga Sahid Pamer Mejeng Depan Mobil Pesaing Toyota Avanza, Jadi Kendaraan Antar Jemput Happy Asmara?
-
Intip Spesifikasi McLaren 570S Spider Milik Crazy Rich PIK Helena Lim
-
Gaya Hidup Mentereng, Crazy Rich Helena Lim Ikut Tergabung Dalam Club Mobil Mewah
-
Dimasa Jayanya, Nilai Transfer Kurnia Meiga Bisa Beli BMW X6 Cash
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Rekomendasi Lipstik Mengandung SPF untuk Menutupi Bibir Hitam, Cocok Dipakai Sehari-hari
- 7 Lipstik Halal dan Wudhu Friendly yang Aman Dipakai Sehari-hari, Harga Mulai Rp20 Ribuan
Pilihan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Pabrik Sepatu Merek Nike di Tangerang PHK 2.804 Karyawan
-
4 HP Baterai Jumbo Paling Murah mulai Rp 1 Jutaan, Cocok untuk Ojol!
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Matic 3 Baris untuk Keluarga yang Murah dan Nyaman
-
5 Rekomendasi Mobil Matic Kecil Murah untuk Anak Muda sesuai Gaya Hidup
-
Terungkap! Bocoran Mitsubishi Pajero Sport 2025: Desain Futuristik Siap Gebrak Pasar?
-
5 Pilihan Mobil Listrik Murah Rp 100 Jutaan, Cocok untuk Antar Jemput Anak Sekolah
-
5 Mobil Bekas Terbaik untuk Daftar GrabCar, Irit BBM dan Perawatan Murah
-
Isuzu Kenalkan Mesin yang Bisa Telan Beragam Bahan Bakar Terbarukan di JMS 2025
-
Ini Daftar Motor yang 'Haram' Diisi Pertalite, Biar Mesin Nggak Gampang Jebol
-
Suzuki Ignis vs Suzuki Swift: Mobil Hatchback Mana yang Paling Worth It?
-
7 Mobil Keluarga dengan Suspensi Ternyaman dan Kabin Terluas
-
5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil