Suara.com - Harga mobil baru yang kian melambung membuat strategi “irit” jadi jagoan! Buktinya, di Amerika Serikat, Mitsubishi Mirage justru mengalami peningkatan penjualan yang fantastis.
Ini berbanding terbalik dengan nasibnya di Indonesia, di mana Mirage resmi disuntik mati.
Berdasarkan laporan The Drive, penjualan kuartal kedua 2024, Mitsubishi Mirage mengalami peningkatan penjualan hingga 85.5% dibandingkan periode yang sama tahun lalu.
Angka ini terbilang fantastis, apalagi mengingat tren mobil baru yang semakin mahal.
Mitsubishi Mirage sendiri dibanderol mulai dari $17,840 (sekitar Rp 292 juta) di Amerika Serikat.
Harga yang terjangkau inilah yang menjadi daya tarik utama Mirage, terlebih di tengah kondisi ekonomi yang serba sulit.
Tak hanya Mirage, “sepupu” senegaranya, Nissan Versa, juga ikut menikmati lonjakan penjualan. Versa yang dibanderol mulai dari $17,820 (sekitar Rp 291 juta) mengalami peningkatan penjualan sebesar 45.3% di kuartal kedua 2024.
Dengan harga yang bersaing dan fungsionalitas yang baik, Versa menjadi pilihan lain yang menarik bagi konsumen yang mementingkan efisiensi biaya.
Berbeda dengan kisah suksesnya di Amerika Serikat, Mitsubishi Mirage justru resmi discontinued di Indonesia.
Baca Juga: Thailand Selidiki Dealer Mobil Listrik BYD Terkait Pemberian Diskon Tak Lazim
Di Indonesia sendiri, pasar citycar 1200cc kini cuma diramaikan oleh duo LCGC Toyota Agya dan Daihatsu Ayla, serta Honda Brio.
Kalau Mitsubishi Mirage generasi terbaru masih hadir di Indonesia, kira-kira laris lagi nggak, ya? Bagaimana pendapat Anda? Tulis di kolom komentar.
Berita Terkait
-
Thailand Selidiki Dealer Mobil Listrik BYD Terkait Pemberian Diskon Tak Lazim
-
Plat Nomor Janggal Mobil Mewah Bahar bin Smith, Ada yang Nunggak Pajak
-
6 Gejala ECU Rusak, Mobil Bisa Mati Total
-
Andalan Motors Buka Dealer Flagship MG, Bawa Jajaran Mobil Listrik
-
Mantan Pemain Persija Kesulitan Ekonomi, Rela Gadai Mobil Demi Biayai Pengobatan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Insentif Mobil Listrik Berbasis Bahan Baku Lokal, Toyota: Industri Domestik Siap?
-
5 Motor Matic Kecil untuk Wanita, Cocok buat Belanja hingga Ngampus
-
Dibuka Pekan Depan, IIMS 2026 Dibanjiri Brand Otomotif Asal China
-
Langkah Strategis Mazda Hadirkan Dealer Standar Global di Mataram
-
Terpopuler: Fitur Baru Xpander Makin Stabil di Tikungan, Mobil Gampang Dirawat Jarang ke Bengkel
-
7 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Ibu-Ibu yang Lincah dan Gesit, Mulai Rp60 Jutaan
-
7 Mobil Mungil yang Gampang Dirawat dan Tidak Sering ke Bengkel
-
Mengenal Teknologi AYC yang Bikin Mitsubishi Xpander Terbaru Makin Stabil di Tikungan
-
4 Mobil Bekas Toyota dari yang Mewah dan Reliabel hingga Super Langka, Mesin Serba Mirip!
-
Beli Mobil Bekas Pajak Mati, Bagaimana Mengurusnya? Ini Dokumen yang Perlu Disiapkan