Suara.com - Indonesia dan Malaysia memiliki sirkuti yang menjadi langganan menggelar balapan kelas Internasional MotoGP. Kedua sirkuit tersebut menawarkan berbagai macam, dari wisata alam hingga belanja.
Menarik yang harus dibahas adalah perbandingan antara MotoGP Mandalika dan MotoGP Sepang dapat dilihat dari berbagai aspek yang menonjol, seperti lintasan, atmosfer penonton, dan kondisi geografis.
Berikut beberapa perbandingan yang paling menonjol berdasarkan yang dihimpun oleh Suara.com pada Rabu (11/9/2024):
1. Karakteristik Sirkuit
Sirkuit Mandalika memiliki panjang lintasan sekitar 4,3 km dengan 17 tikungan. Ini merupakan sirkuit jalan raya yang baru dikembangkan dan menampilkan pemandangan laut dan pegunungan. Mandalika terletak di area wisata Lombok, yang memberikan pengalaman berbeda dengan latar belakang alam yang indah.
Tantangan utama di Mandalika adalah kondisi lintasan yang terkadang lembab dan licin akibat cuaca tropis. Namun, sirkuit ini dikenal dengan permukaan aspal yang sangat mulus dan memadai untuk balapan kecepatan tinggi.
Sementara Sepang International Circuit memiliki panjang lintasan sekitar 5,5 km dengan 15 tikungan. Sirkuit ini lebih panjang dibandingkan Mandalika dan dikenal dengan dua trek lurus yang memungkinkan pembalap mencapai kecepatan tinggi. Sepang adalah sirkuit yang sudah mapan dan merupakan salah satu sirkuit paling teknis dengan cuaca panas yang sering menantang para pembalap.
Sirkuit Sepang juga menawarkan tantangan kondisi cuaca yang bisa berubah drastis, dari panas yang ekstrem hingga hujan lebat, membuat strategi balapan menjadi lebih kompleks.
2. Kondisi Cuaca
Baca Juga: Punya Keahlian Khusus di Tikungan ke Kiri, Marc Marquez Tak Mau Bagi Tips
Mandalika terletak di kawasan tropis yang cenderung lebih lembab dan rentan terhadap perubahan cuaca yang cepat, termasuk hujan mendadak. Cuaca ini kadang membuat kondisi lintasan licin, sehingga menjadi tantangan bagi pembalap dalam pengendalian motor.
Sementara Sepang sering kali lebih panas dengan tingkat kelembapan yang tinggi, yang memberikan tantangan fisik bagi pembalap. Balapan di Sepang kerap diwarnai dengan hujan tiba-tiba, tetapi biasanya panas yang ekstrem adalah faktor utama, menyebabkan pembalap harus sangat memperhatikan manajemen ban.
3. Pengalaman Penonton
Karena baru pertama kali diadakan pada 2021, antusiasme penonton di Mandalika sangat tinggi, dengan banyak penonton lokal dan wisatawan internasional yang datang untuk melihat langsung balapan. Lokasi sirkuit yang berada di kawasan wisata juga menjadi daya tarik tersendiri.
Sementara Sepang memiliki kapasitas penonton yang lebih besar dan telah menjadi tuan rumah MotoGP sejak 1999, sehingga memiliki basis penggemar yang mapan. Sepang juga terkenal dengan atmosfer balapan yang sangat hidup, dengan banyak penggemar dari negara-negara Asia Tenggara yang datang mendukung.
4. Dampak Ekonomi dan Pariwisata
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Motor Listrik Polytron FOX 350 Resmi Meluncur, Mulai Rp 15 Jutaan
-
5 Mobil Bekas dengan Ground Clearance Tinggi, Cocok untuk Medan Berat
-
Hal Sepele yang Sering Diabaikan saat Memilih Mobil Bekas Sebagai Mobil Pertama
-
Fitur Keselamatan Mitsubishi Destinator yang Kantongi Lima Bintang di ASEAN NCAP 2025
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Lebih Murah dari Harga Nmax, Pilihan Sedan hingga MPV
-
Wuling Incar Segmen Mobil Keluarga Lewat Kehadiran Darion PHEV
-
7 Mobil Bekas untuk Anak Kuliah Budget Rp40 Jutaan, Sedan hingga City Car
-
5 Mobil Keluarga Bekas Harga di Bawah Rp80 Juta, Nyaman dan Muat Banyak
-
Harga CRF1100L Africa Twin Tembus Rp 647 Juta dengan Pilihan Warna Baru
-
5 Mobil Bekas Van Murah Paling Dicari 2025: Mesin Bandel, Cocok untuk Campervan