Suara.com - Memiliki mobil pribadi kini bukan lagi impian yang sulit dicapai, bahkan untuk mahasiswa. Banyak pilihan mobil bekas di pasar otomotif yang dibanderol dengan harga terjangkau dan biaya pajak tahunan yang murah.
Selain mendukung mobilitas kuliah dan kegiatan sehari-hari, mobil bekas dengan pajak murah ini juga menawarkan kepraktisan dan kenyamanan lebih dibandingkan transportasi umum.
Berikut ini beberapa rekomendasi mobil bekas dengan harga ramah di kantong dan pajak murah yang sangat cocok untuk mahasiswa yang dikutip dari berbagai sumber:
1. Toyota Soluna (1999–2002)
Toyota Soluna menjadi pilihan favorit karena dikenal irit bahan bakar, mesin bandel, dan biaya perawatan yang sangat terjangkau. Selain itu, pajaknya juga rendah, berkisar antara Rp700 ribu hingga Rp900 ribu per tahun.
Spesifikasi Toyota Soluna:
- Mesin: 1.5L 5A-FE, 4 silinder
- Tenaga: 94 hp
- Transmisi: Manual atau Otomatis
- Konsumsi BBM: 12–15 km/liter
Harga Bekas: Mulai dari Rp30 juta hingga Rp45 juta tergantung kondisi dan kelengkapan surat.
Kelebihan: Sparepart banyak tersedia, mudah dimodifikasi, dan sangat nyaman untuk digunakan harian.
2. Honda Civic Genio (1992–1995)
Baca Juga: 10 Mobil Bekas buat Keluarga: Harga di Bawah Rp100 Juta, Muat Banyak Orang
Bagi mahasiswa yang menginginkan mobil dengan tampilan sporty dan performa yang masih prima, Honda Civic Genio bisa menjadi pilihan tepat. Civic Genio memiliki desain timeless yang masih menarik hingga saat ini.
Spesifikasi Honda Civic Genio:
- Mesin: 1.6L SOHC, 4 silinder
- Tenaga: 120 hp
- Transmisi: Manual atau Otomatis
- Konsumsi BBM: 10–13 km/liter
Harga Bekas: Di pasaran mulai dari Rp35 juta hingga Rp55 juta.
Pajak Tahunan: Sekitar Rp800 ribu hingga Rp1 juta.
Kelebihan: Respons mesin cepat, nyaman untuk perjalanan jarak jauh, dan komunitas penggemar cukup besar.
3. Suzuki Baleno Next-G (2002–2005)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
Terkini
-
Harga Ninja 2 Tak Berapa? Ini 3 Varian yang Paling Diburu di 2026
-
Berapa Biaya Balik Nama Mobil? Pahami Dulu Syarat dan Prosesnya
-
Fitur Mitsubishi Destinator yang Bikin Penggunanya Bisa Lacak Keberadaan Mobil
-
5 Motor Ramping Penyelamat Macet, Pas Buat Ibu-ibu untuk Antar Anak Sekolah
-
Langkah Strategis Kia Perluas Portofolio Kendaraan Listrik Hingga Sasar Segmen MPV
-
4 Alasan Honda Jazz RS 2016 Disebut 'Mobil Penakluk Wanita', Pilihan Tepat Pemuda Pencari Jodoh
-
Strategi Daihatsu Kejar Target Netral Karbon Lewat Investasi Pabrik dan Produk Ramah Lingkungan
-
4 Poin Penting Sebelum Beli Hatchback Bekas, Yaris atau Jazz yang Lebih Bandel Mesinnya?
-
5 Mobil SUV Daihatsu Bekas untuk Jangka Panjang, Mesin Bandel dan Murah Perawatan
-
10 Rincian Pajak Wuling Cortez 2026, MPV Mewah Cuma 1 Jutaan Pertahun?