Suara.com - Cari mobil listrik terbaru? Cherry bisa jadi salah satu pulihan menarik. Berikut adalah daftar harga mobil listrik Chery terbaru Mei 2025, mulai Rp300 jutaan saja.
Mobil listrik kian diminati di Indonesia. Saat ini, ada banyak sekali merek kendaraan listrik yang dijual di pasar tanah air.
Namun jika Anda mencari kendaraan listrik dengan desain kekinian, teknologi termutahir, dan harganya murah, maka kendaraan listrik Chery bisa menjadi pilihan.
Ya, kendaraan merek Chery memang tidak asing di Indonesia. Sebelumnya, banyak juga kendaraan mesin merek Chery yang banyak dipakai masyarakat tanah air.
Mengacu pada alasan tersebut, brand Chery kini kembali datang dan bersaing di pasar mobil listrik dengan menawarkan berbagai hal menarik, salah satunya soal harga.
Beberapa mobil listrik dijual dengan harga cukup mahal. Jikapun murah, desainnya tidak terlalu cantik.
Akan tetapi perusahaan Chery memiliki banyak sekali pilihan kendaraan listrik mulai Rp300 jutaan namun dengan desain yang mewah khas kendaraan masa kini.
Daftar Harga Mobil Listrik Chery Terbaru Mei 2025:
- Chery J6 RWD: mulai dari Rp 505.000.000
- Chery J6 IWD (Intelligent AWD): mulai dari Rp 565.500.000
- Chery J6 RWD Phantom Edition:mulai dari Rp 555.500.000
- Chery J6 IWD Phantom Edition: mulai dari Rp 615.000.000
- Omoda E5 Future: mulai dari Rp425.000.000
- Omoda E5 Pure: mulai dari Rp 425,5 juta
- Omoda E5: mulai dari Rp 505,5 juta
- Omoda E5 GT Cross: mulai dari Rp453.800.000
- Omoda 5: mulai dari Rp 342.500.000
Mobil Lain:
Baca Juga: Daftar Harga Mobil Listrik Wuling Terbaru Mei 2025, Ada yang Makin Terjangkau
- Tiggo 8 CSH: mulai dari Rp 499.000.000
- Tiggo Cross: mulai dari Rp 249.500.000
- Tiggo 7 Pro: mulai dari Rp 369.500.000
- Tiggo 8: mulai dari Rp 357.500.000
- Tiggo 8 Pro: mulai dari Rp 528.500.000
- Tiggo 8 Pro Max: mulai dari Rp 568.500.000
5 Alasan Menarik untuk Memilih Mobil Chery
Jika berbicara tentang memilih mobil yang memadukan keterjangkauan, keandalan, dan fitur-fitur modern, Chery menonjol sebagai pesaing utama.
Sebagai produsen mobil yang berkembang pesat, Chery menawarkan berbagai model yang menarik bagi pembeli mobil baru maupun lama.
Berikut lima alasan mengapa Anda harus mempertimbangkan untuk membeli kendaraan Chery.
1. Harga Terjangkau
Salah satu keuntungan utama memilih Chery adalah harganya yang kompetitif. Kendaraan Chery menawarkan nilai terbaik untuk uang, sehingga terjangkau bagi lebih banyak pembeli.
Berita Terkait
-
Daftar Harga Mobil Listrik Wuling Terbaru Mei 2025, Ada yang Makin Terjangkau
-
Daftar Harga Mobil Suzuki Terbaru Mei 2025, Grand Vitara hingga APV Arena
-
Daftar Harga Mobil Listrik BYD Terbaru April 2025, Lengkap Sedan Perfoma Tinggi hingga 7 Seater
-
Daftar Harga Mobil Listrik Wuling Terbaru April 2025, Lengkap Semua Seri!
-
Daftar Harga Mobil Suzuki Terbaru April 2025: Lengkap dengan Spesifikasinya
Terpopuler
- Feri Amsari Singgung Pendidikan Gibran di Australia: Ijazah atau Cuma Sertifikat Bimbel?
- 7 Mobil Kecil Matic Murah untuk Keluarga Baru, Irit dan Perawatan Mudah
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Oktober 2025, Dapatkan 1.500 Gems dan Player 110-113 Sekarang
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
Pilihan
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
-
Heboh Kasus Ponpes Ditagih PBB hingga Diancam Garis Polisi, Menkeu Purbaya Bakal Lakukan Ini
Terkini
-
Raize Bekas di 2025: Udah Mulai Worth It? Kelebihan, Kekurangan dan Harga Terkini!
-
Intip Harga Fortuner Bekas dan Spesifikasi serta Pajak Terkini Oktober 2025!
-
Harga Brio Bekas: Cocok untuk Keluarga Baru dan Anak Muda, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunan
-
Innova Zenix Bekas: Irit BBM Tapi Pajak Tinggi? Untung Rugi Dikupas Tuntas!
-
7 Mobil Harga Lebih Murah Raize Bekas tapi Sekasta sama Pajero Sport, Cocok buat Gen Z hingga Boomer
-
MG Siap Investigasi Mobil Listrik Tabrak Lobi Hotel di Klaten
-
Cari Mobil Seken Keluarga Alternatif Toyota Calya? Cocok untuk Dewasa Muda, Ini 5 Opsinya
-
Pilihan Motor Bekas Populer dengan Harga Jauh di Bawah iPhone 17 Pro Max
-
Cari Mobil Keluarga Pertama? Intip Harga Toyota Calya Bekas, Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
-
Mobil Klasik Langka Jadi Saksi Bisu Momen Harmonis Rumah Tangga Hamish Daud dan Raisa