Siapa bilang perempuan tak boleh pakai motor style sporty seperti ini? Banyak perempuan memakai honda CB150R ExMotion. Motor ini dipilih oleh para perempuan tinggi yang suka tampil sporty dan tangguh. Desain motor naked sport dengan tampilan maskulin ini memiliki bodi ramping dan ringan dapat memberikan kenyamanan maksimal.
Tinggi jok 805 mm dengan mesin 150cc memberikan keseimbangan antara performa dan efisiensi bahan bakar. Harga baru motor Honda CB150R ExMotion di pasaran saat ini sekitar Rp30 juta.
6. Vespa GTS 300
Buat yang suka penampilan elegan dan retro, bisa pilih motor desain vespa. Khusus untuk perempuan tinggi, Vespa GTS 300 adalah pilihan tepat karena memiliki ketinggian jok 790 mm. Skuter elegan ini cocok untuk para pencari motor dengan desain klasik tetapi modern. Motor ini memiliki suspensi lembut dan posisi duduk nyaman, sangat cocok untuk berkendara di area perkotaan untuk keperluan sehari-hari, nongkrong di cafe atau pergi ke kantor. Harga Vespa GTS 300 di pasaran saat ini sekitar Rp120 juta.
Demikian itu rekomendasi motor untuk perempuan tinggi dari berbagai tipe. Pilih motor yang sesuai kebutuhan dan preferensi pribadi Anda. Kepuasan dan kenyamanan merupakan faktor penting dalam menjalani kehidupan yang memuaskan.
Kontributor : Mutaya Saroh
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
- Denada Akhirnya Akui Ressa Anak Kandung, Bongkar Gaya Hidup Hedon di Banyuwangi
- 5 Rekomendasi HP Layar AMOLED 120Hz Termurah 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
- KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
- 5 HP Murah Alternatif Redmi Note 15 5G, Spek Tinggi buat Multitasking
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
7 Rekomendasi Motor Listrik Roda 3 dengan Kapasitas Baterai Jumbo
-
5 Kebiasaan yang Bikin CVT Motor Matic Cepat Rusak, Awas Putus di Jalan
-
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
-
5 Sedan Elegan Murah Menawan Harga Rp150 Jutaan Cocok untuk Karyawan Biar Makin Rupawan
-
Mimpi Mobil Murah Buyar? Ini Alasan Harga LCGC Kini Tembus Rp200 Juta
-
Bosan Mobil Jepang? Ini 9 Mobil Eropa dan Amerika Bekas Mulai 80 Jutaan, Produksi 2015 ke Atas!
-
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
-
5 Bedanya Sleeper Bus vs Eksekutif, Modal Rp100 Ribuan Lebih Worth It Mana?
-
5 Rekomendasi Motor Matic yang Enak Buat Touring dan Irit Bahan Bakar
-
5 Jenis Pelat Nomor Kendaraan Listrik, Apa Bedanya Lis Biru pada Pelat Putih dan Hijau?