Suara.com - Apakah mobil bekas bisa dijual lagi? Ada banyak platform dan cara untuk menjual mobil bekas, baik secara online maupun offline.
Peminat mobil bekas juga cukup banyak, sehingga bisnis jual beli mobil bekas banyak dijadikan sebagai sumber pendapatan.
Namun banyak faktor yang menjadi pertimbangan untuk menjual mobil bekas. Harga tetap jadi faktor utama.
Faktor lainnya adalah merek mobil serta harga suku cadang dari mobil bekas tersebut. Tinggi dan rendahnya bisa mempengaruhi minat konsumen.
Ada banyak mobil bekas di pasaran, tetapi tidak semuanya mudah dijual kembali. Namun beberapa mobil pabrikan asal Jepang ini pasalnya paling laris di pasaran.
Di antaranya ada Toyota Avanza, Toyota Innova, Toyota Fortuner, Totoya Veloz, Toyota Agya, Daihatsu Sigra, Daihatsu Ayla, Daihatsu Xenia, Daihatsu Terios.
Ada juga Honda Mobilo dan Mitsubishi Xapnder yang memang masih populer di segmen mobil bekas. Mobil jenis MPV tidak pernah sepi peminatnya.
Pabrikan Toyota dan Daihatsu memiliki harga suku cadang yang terjangkau sehingga konsumen tidak ragu membeli dan paling banyak diminati.
Mobil Bekas yang Gampang Dijual Lagi
Berikut 5 mobil bekas yang paling gampang dijual dan masih banyak peminatnya berdasarkan dari laman Astra dan berbagai sumber lain:
Baca Juga: 5 Pilihan Mobil Bekas Keluarga Mewah di Bawah Rp100 Juta, Ada Alphard yang Nyaman dan Luas!
1. Toyota Avanza
Mobil jenis MPV ini memang masih diminati oleh konsumen di Indonesia, termasuk penjualan mobil bekasnya.
Mobil ini cocok bagi pengguna yang membutuhkan kendaraan serbaguna dengan kapasitas yang besar. Mobil ini memiliki jaringan servis serta suku cadang yang luas.
Biaya perawatan juga mudah dan biaya operasional berkendara sangat terjangkau karena dikenal irit dalam pengunaan bahan bakar.
Avanza juga memiliki keunggulan di mesin. Ketahanan mesinnya dikenal Tangguh di berbagai kondisi jalan, baik perkotaan atau pedesaan.
2. Kijang Innova
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
5 Motor Matic yang Kuat di Tanjakan Curam, Tenaga Gak Loyo!
-
26 Merek Mobil Bekas Terbaik 2025 Awet 10 Tahun & Jarang Masuk Bengkel
-
Daihatsu Ceria: City Car Murah nan Irit yang Bikin Gembira, Segini Spesifikasi dan Harganya
-
Yang Perlu Anda Ketahui soal Wuling Darion EV sebelum Beli: Ada Adas?
-
5 MPV Bekas di Bawah Rp90 Juta, Desain Mewah dan Jarang Rewel untuk Keluarga
-
Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
-
Xpeng G7 EREV Debut 2026: Semurah Zenix Lebih Kencang dari Fortuner, Jarak 1.700 KM
-
Bosan ama Hilux? Intip Nissan Navara Bekas: Harga, Spesifikasi, Konsumsi BBM, dan Pajak Tahunan
-
5 Mobil Kecil Bekas Irit BBM untuk Anak Muda: Bodi Mungil dan Gesit di Perkotaan
-
5 Motor Matic Terbaik untuk Orang Gendut, Jok Lebar Suspensi Mantap