Pada pengujian, akselerasi yang dicatatkan untuk kecepatan 0 ke 50 kilometer per jam adalah 5 detik. Pada titik maksimal, motor ini dapat digeber hingga kecepatan 70 kilometer per jam. Untuk baterai dan durasi pengisian daya juga masih serupa dengan Gesits G1.
Harganya sendiri ada di angka Rp29.000.000-an.
3. Gesits Raya
Seri berikutnya adalah jenis Gesits Raya. Motor yang ringkas, lincah, dan nyaman digunakan bermanuver ini menggunakan power output 1500 Watt - PP 3000 Watt, dengan maksimal tenaga yang dikeluarkan 4 HP dan maksimal torsi pada 25 Nm.
Mode berkendara yang disematkan dibedakan menjadi dua, yakni Low dan High. Kemudian untuk sistem pendinginan masih menggunakan model air cooled system yang optimal, dengan throttle control Ride-By-Wire Electric Throttle.
Berbicara mengenai performa, jarak tempuh maksimal per baterainya cenderung lebih besar, hingga 60 kilometer pada daya penuh. Dengan pengisian 3 jam, baterai Lithium-ion NCM 72V 20Ah ini akan penuh dan siap digunakan .
Harganya sendiri ada di kisaran Rp20.000.000-an saja.
Itu tadi sedikitnya 3 jenis motor yang ditawarkan oleh Gesits di Indonesia. Semoga daftar harga motor listrik Gesits ini dapat menjadi bacaan yang berguna untuk Anda, dan selamat melanjutkan kegiatan Anda berikutnya!
Kontributor : I Made Rendika Ardian
Baca Juga: Ganteng dan Bertenaga! Segini Harga Motor Listrik ALVA Juli 2025, Lengkap dengan Spesifikasi
Berita Terkait
-
Ganteng dan Bertenaga! Segini Harga Motor Listrik ALVA Juli 2025, Lengkap dengan Spesifikasi
-
Intip 5 Motor Bekas yang Paling Banyak Dicari: Harga di Atas Rp20 Juta, Ada Nmax
-
5 Motor Bekas yang Paling Banyak Dicari: Harga 10 hingga 20 Juta Rupiah
-
Ini 5 Motor Bekas yang Paling Banyak Dicari, Harga di Bawah Rp10 Juta
-
Makin Canggih! Ini Fitur Tersembunyi Yamaha XMAX yang Wajib Kamu Tahu
Terpopuler
- 10 Sunscreen untuk Flek Hitam Terlaris di Shopee yang Bisa Kamu Coba
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- Lebih Murah dari Innova Zenix: 5 Mobil 7 Seater Kabin Lega Cocok untuk Liburan Keluarga Akhir Tahun
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- 7 Mobil 8 Seater Termurah untuk Keluarga, MPV hingga SUV Super Nyaman
Pilihan
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
-
Menkeu Purbaya Mau Tangkap Pelaku Bisnis Thrifting
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
Terkini
-
5 Rekomendasi Mobil Murah untuk Usaha Travel, Muat Banyak Penumpang
-
XMAX Jadi Primadona di Yamaha Customaxi Aceh 2025
-
Mengungkap Rahasia Efisiensi Pabrik Daihatsu Kyoto yang Diadopsi di Karawang
-
Terpopuler: Menkeu Purbaya Balas Sentilan Hasan Nasbi, Pilihan Mobil Keluarga Seharga Aerox
-
Green SM Tanam 1000 Pohon Mangrove di Pantai Bahagia Bekasi
-
5 Rekomendasi City Car Murah dan Perawatan Mudah: Solusi Anti Boros 2025
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah 50 Juta, Cocok untuk Wanita Pemula
-
Nissan Siapkan MPV Murah Meriah, Resep Triber Bikin Hati Tergoda
-
4 Fasilitas Eksklusif Honda Big Wing untuk Maksimalkan Gaya Hidup Biker Moge Modern
-
Gaya Serupa, Performa Tak Sama: Ini Beda Fortuner VRZ dan SRZ