- Dashcam Mobil Sekarang Sudah Bisa Pantau Mobil Jarak Jauh
- Dashcam Hikvision Pantau Posisi Mobil Secara Real Time
- Modul Tambahan Agar Bisa Pantau Lokasi Mobil
Suara.com - Hikdashcam meluncurkan dua dashcam mobil terbaru dengan kualitas video dan desain yang lebih upgrade dan terkini.
Tidak hanya dashcam teranyar, hikdashcam juga meluncurkan dua aksesoris terbaru yaitu 4G BOX dan GPS Module yang membuat kinerja dan fungsional dashcam lebih maksimal.
4G BOX sendiri dapat membantu dashcam untuk mengakses video dalam jarak jauh. Dengan demikian, walaupun mobil sedang digunakan dan sedang tidak berada di rumah, pemilik tetap bisa untuk mengakses rekaman jarak jauh secara real time.
Uniknya lagi, 4G BOX ini sudah dilengkapi dengan fitur GPS untuk akses lokasi dashcam atau lokasi mobil.
Untuk instalasi, 4G Box hanya bisa digunakan untuk Hikdascam varian C8PRO 3.5K & C8PRO 4K. Untuk rekaman dan akses lokasi, bisa dilihat menggunakan Aplikasi
hikdashcam.
Setelah mengaktifkan fitur 4G BOX, fitur dashcam akan bertambah dengan ikon lokasi dan pada aplikasi akan menampilkan Maps yang menandakan bahwa 4G BOX sudah
aktif.
Chelsea Susanto selaku Brand Manager Hikvision Dashcam menyampaikan, sering kali ada keluhan customer yang sudah memasang dashcam kalau mereka sangat membutuhkan dashcam yang sudah bisa mengakses video dalam jarak jauh dan bisa melacak lokasi.
"Maka dari itu kami menambahkan aksesoris dashcam kami yaitu 4G BOX & GPS Module. Namun, untuk produk ini hanya bisa digunakan di beberapa varian dashcam saja. Untuk kedepannya kami pasti akan menyediakan produk tersebut untuk semua varian dashcam," ujar Chelsea Susanto, Selasa (21 Oktober 2025).
Untuk memperkenalkan brand lebih luas Hikvision Dashcam juga akan Hadir di GJAW (Gaikindo Jakarta Auto Week) pada 21 - 30 November 2025 berlokasi di ICE BSD. Akan banyak promo menarik seperti harga spesial khusus GJAW 2025.
Baca Juga: Pasang GPS Tracker di Kendaraan Sekarang Bisa dengan Sistem Sewa
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Cosplay Low Budget! Calya Ini Maksa Jadi Mobil Listrik Modal Stiker, Pas Dicek Aslinya Ternyata...
-
Perubahan New Raize dan Daftar Harga Terbarunya
-
Praktis! Simak Cara Pakai Fitur Trade-in Motorku X untuk Upgrade Motor Honda
-
Harga Mirip, Mending Toyota Avanza 1.5 L 2019 atau Toyota Sienta 2014?
-
Skutik Retro Royal Alloy JPS 245 Resmi Mengaspal di Indonesia, Punya Dashcam Bawaan
-
Tampang Mirip Mini Cooper tapi Harga Cuma Rp100 Jutaan, Suzuki Ini Bikin Geger Pencinta Mobil Retro
-
Honda Brio Satya S Baru Dibekali CVT, Lebih Murah dari BYD Atto 1
-
DFSK Beri Penjelasan Kasus Mobil Listrik Gelora E yang Terbakar di Tol JORR
-
5 Mobil Keluarga di Bawah Rp50 Juta, Irit dan Ekstra Nyaman Dikendarai
-
Mimpi Punya Mobil Listrik Kini Nyata, Intip Cicilan BYD Atto 1 Mulai Rp3 Jutaan Saja