Suara.com - Kurir paket merupakan individu yang menyediakan layanan antar barang, dokumen, dan lainnya dari pengirim ke penerima secara cepat dan aman.
Pekerjaan ini umumnya dilakukan mengunakan kendaraan, minimal motor untuk memudahkan antar paket dari satu tempat ke tempat lain.
Profesi kurir paket kian berkembang setiap tahunnya mengikuti perkembangan teknologi dan permintaan konsumen akan barang yang dibeli secara online.
Demi kelancaran pekerjaan ini, kurir paket perlu menggunakan sepeda motor dengan mesin bertenaga dan punya performa yang andal untuk membawa banyak paket.
Berikut akan diulas beberapa rekomendasi motor yang cocok dipakai untuk kurir paket. Performanya gesit dan irit BBM, sehingga memungkinkan untuk mengurangi ongkos beli bensin dan menghemat waktu isi BBM ke SPBU.
Rekomendasi Motor yang Cocok untuk Kurir Paket
1. Honda BeAT
Rekomendasi yang pertama adalah motor cekatan dengan bodi ramping, yaitu Honda BeAT. Motor ini mampu diandalkan untuk berbagai keperluan, termasuk antar paket.
Dengan teknologi eSP 110 cc SOHC yang dikenal minim biaya perawatan. Keunggulan lainnya adalah daya angkutnya yang kuat.
Dengan hitungan load index ban, motor ini mampu menopang beban hingga 310 kg, sehingga cukup aman untuk membawa paket yang banyak dan berat. BeAT juga nyaman dikendarai dalam jangka waktu yang lama, sehingga cocok untuk kurir yang bekerja seharian.
Harga unit bekas mulai dari Rp5 jutaan, Honda BeAT unit baru sekitar Rp18 juta hingga Rp20 juta. Tergantung tahun dan kondisinya.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Motor Matic dengan Jok Panjang dan Empuk, Nyaman buat Jarak Jauh
2. Honda Scoopy
Motor Honda lainnya yang cocok untuk kurir paket adalah Honda Scoopy yang memliki kelebihan seperti ground clearance yang baik.
Motor ini dibekali mesin berkapasitas 110 cc, akan tetapi tingkat efisiensi bahan bakarnya juga cukup irit, untuk jarak tempuh 59km/liter. Motor ini juga memiliki stabilitas yang baik saat melintasi jalanan berlubang.
Harga Honda Scoopy bervariasi, untuk unit bekasnya dibanderol mulai dari Rp9 juta. Sementara unit baru dibanderol sekiitar Rp18 juta hingga Rp24 juta. Tergantung variannya.
3. Yamaha Fazzio
Apabila Anda cari motor kekinian dengan style retro yang keren dan klasik, maka Yamaha Fazzio dapat dijadikan pertimbangan.
Skutik ini sudah dilengkapi dengan teknologi terbaru dan modern, salah satunya adalah teknologi hybrid dengan kategori hibrida ringan.
Dengan mesin berkapasitas 125 cc, 1 silinder, SOHC, berpendingin udara, dengan sistem injeksi. Mampu menghasilkan tenaga maksimum di perputaran mesin 6.500 rpm dengan torsi maksimum 10,6 Nm.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Ingin Beli SUV Mewah, Ini Daftar Harga Mobil Subaru Januari 2026!
-
Rp3 Juta Dapat Motor Bekas Apa? Ini 5 Opsi yang Bermesin Bandel dan Mudah Dirawat
-
Terkenal Bandel, 5 Motor Bekas Ini Ternyata Cuma Dijual Rp5 Jutaan
-
Siapkan Tabungan Mulai Sekarang! Ini 5 Rekomendasi Motor buat Mudik Nyaman di Lebaran 2026
-
4 Rekomendasi Motor Bebek Terbaik Harga Murah Under 7 Juta: Serba Bandel, Serba Irit!
-
5 Kekurangan Membeli Motor Bekas dan Tips Agar Tidak Salah Beli
-
7 Tips Memilih Motor Bekas untuk Anak Sekolah Anti Zonk: Biar Nggak Dapat Unit Rewel
-
Mending Karimun 'Kotak' atau BYD Atto 1? Sama-sama Hemat, Tapi Awas Jebakan Ini
-
Motor Matic Terbaik Yamaha Harga di Bawah Rp 20 Juta: Pilih Mio M3, Gear 125, atau Gear Hybrid?
-
Awas Cat Rusak! Jangan Cuci Motor saat Mesin Panas, Ini Solusi Gratis Biar Awet