Motor sunroof yang sudah bekerja bertahun-tahun juga bisa mengalami penurunan performa. Masalah ini memang tidak selalu berbahaya, tetapi jelas menghilangkan fungsi utama sunroof sebagai fitur kenyamanan.
5. Muncul Suara Berisik Saat Berkendara
Bunyi berdecit atau getaran dari area sunroof sering kali muncul seiring usia kendaraan. Suara ini biasanya berasal dari baut yang mulai longgar, rel yang bergeser, atau seal karet yang sudah menipis.
Meski terdengar sepele, suara tersebut dapat mengganggu konsentrasi pengemudi, terutama saat melintasi jalan bergelombang. Jika dibiarkan, kondisi ini bisa memperparah keausan komponen sunroof lainnya.
6. Kaca Menjadi Buram atau Tergores
Paparan sinar matahari terus-menerus, debu, serta kebiasaan membersihkan kaca dengan bahan yang tidak tepat dapat membuat kaca sunroof tampak buram atau penuh goresan halus. Kondisi ini bukan hanya mengurangi estetika, tetapi juga mengganggu pandangan dan kenyamanan berkendara. Kaca yang sudah terlalu buram sering kali sulit dikembalikan ke kondisi optimal tanpa perbaikan profesional.
7. Biaya Perawatan Lebih Mahal
Dibandingkan atap mobil biasa, sunroof membutuhkan perhatian ekstra. Komponen tambahan seperti motor, rel, drainase, dan seal karet membuat biaya perawatan maupun perbaikannya lebih tinggi. Inilah kelemahan sunroof yang sering tidak disadari saat membeli mobil.
Demikian itu informasi soal kelemahan mobil ber-sunroof yang jarang orang tahu. Meski memiliki banyak kelemahan, sunroof tetap bisa bertahan lama jika dirawat dengan benar.
Baca Juga: Wuling Luncurkan Mobil Seharga 2 Yamaha XMAX, BYD Atto 1 Kalah Murah
Hal-hal yang perlu dilakukan agar mobil ber-sunroof awet adalah hindari paparan matahari berlebihan agar seal karet tidak cepat getas dan bocor. Rutin membersihkan kaca dan rel sunroof untuk mencegah penumpukan debu, pasir, dan kerikil.
Pastikan saluran drainase tidak tersumbat, sehingga air dapat mengalir keluar dengan lancar. Lumasi dan bersihkan rel secara berkala agar mekanisme buka-tutup tetap halus.
Segera keringkan sunroof setelah terkena air untuk mencegah karat dan jamur kaca. Jangan memaksakan sunroof yang macet, karena dapat merusak motor dan sistem penggeraknya.
Kontributor : Mutaya Saroh
Berita Terkait
-
Wuling Luncurkan Mobil Seharga 2 Yamaha XMAX, BYD Atto 1 Kalah Murah
-
5 Rekomendasi Mobil Diesel Murah dan Perawatan Mudah
-
5 Mobil Suzuki Rp50 Jutaan yang Awet dan Bandel, Solusi Anti Boncos Cocok untuk Tunggangan Harian
-
5 Piihan Mobil Ex Taksi Murah Mulai Rp35 Jutaan: Bandel, Irit, dan Badak di Segala Medan
-
5 Rekomendasi Mobil Diesel di Bawah Rp100 Juta, Ada Rajanya Mobil Diesel
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Wuling Luncurkan Mobil Seharga 2 Yamaha XMAX, BYD Atto 1 Kalah Murah
-
5 Mobil Suzuki Rp50 Jutaan yang Awet dan Bandel, Solusi Anti Boncos Cocok untuk Tunggangan Harian
-
Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
-
5 Rekomendasi Mobil Diesel Murah dan Perawatan Mudah
-
5 Rekomendasi Mobil Diesel di Bawah Rp100 Juta, Ada Rajanya Mobil Diesel
-
5 Piihan Mobil Ex Taksi Murah Mulai Rp35 Jutaan: Bandel, Irit, dan Badak di Segala Medan
-
Kini Mepet BeAT Baru? Intip Segini Harga Honda Stylo 160 Bekas
-
3 Kuda Besi Mulai Rp14 Jutaan: Sudah Dapat Unit Baru, Tangguh dan Mudah Perawatannya
-
5 Pilihan Mobil Bekas Xenia 50 Jutaan yang Irit dan Muat 7 Orang, Pas Buat Keluarga
-
Update Harga Toyota Januari 2026: Innova Zenix Naik Kelas, Agya Tetap Terjangkau