MC 69 mempunyai ukuran ban ring 10 depan dan belakang, rem cakram depan dan belakang, sudah tersemat sistem pendingin udara, velg racing.
Motor mampu menempuh kecepatan maksimal 45km/jam, tetap kuat menahan beban maksimal 90 kg.
Lenka MC 69 mempunyai kelengkapan fasilitas berupa unit, tools set, botol ukur dan bahan bakar.
Harga beli per unitnya masih tergolong murah berada pada kisaran Rp 1 jutaan.
Lenka MC 26
Lenka MC 26 tergolong laris manis, karena harga belinya berada pada kisaran Rp 1,6 juta sampai Rp 3,5 juta, tergantung variasinya.
MC 26 termasuk motor trail mini dengan spesifikasi mesin 50 cc, 1 silinder, 2 tak, berpendingin udara, transmisi otomatis atau CVT.
Motor mampu menempuh kecepatan maksimal sekitar 45km/jam. Selain itu sistem start menggunakan pull start, menggunakan bahan bakar bensin campur dengan rasio 20:1, kapasitas tangki 2 liter.
Adapun sistem rem memakai cakram depan dan belakang, rangkanya pakai double cradle, kapasitas beban 80 kg.
Lenka 46
Saat Anda mencari motor trail mini harga Rp 1 jutaan, akan menemui brand Lenka 46, yang dibanderol harga Rp 1,2 juta dengan diskon tertentu.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
Sama seperti dua model sebelumnya, Lenka 46 mengusung mesin kapasitas 50 cc, 2 tak yang mampu mencapai kecepatan maksimal 45 km/jam.
Hal spesial dari motor ini yaitu penggunaan dua knalpot yang bikin tampilan makin sporty dan gagah.
RFX 50 cc
Motor trail impor untuk anak-anak ini mempunyai harga beli yang dibanderol mulai Rp 1,5 juta sampai Rp 3 juta. Populer sebagai mainan offroad non surat dengan memakai mesin 4 tak, transmisi matic, tinggal gas langsung jalan.
Kelincahannya melintas medan offroad untuk pemula, khususnya anak-anak sangat gesit dan responsif dengan dukungan roda ring 10-12 inci serta kemudahan menghidupkan mesin pakai dua tipe starter berupa tarik atau elektrik
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
-
STNK Hilang, Apakah Masih Bisa Balik Nama Kendaraan? Begini Ketentuannya
-
5 Mobil Bekas Seharga Motor yang Masih Berjaya di Tahun 2026, Anti Rugi!
-
3 Varian Honda Vario 160 Januari 2026, Solusi Matic Racy Dek Rata Punya Bagasi 18 Liter dan Irit BBM
-
4 Motor Listrik yang Aman Buat Ibu-Ibu, Cocok untuk Antar Jemput Anak dan Belanja
Terpopuler
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Menanti Kabar, Ini Sosok Dua Istri Pilot Andy Dahananto Korban Kecelakaan ATR 42-500
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Mobil Listrik Compact Terlaris 2025: Geely dan Wuling Bersaing Ketat, BYD Nomor 3
-
Spesifikasi Citroen C3 Live (O): Mobil Murah Rp90 Jutaan Berfitur Kompetitif
-
Strategi Agresif Motul Indonesia Perkuat Jaringan Distributor Demi Kuasai Pasar Pelumas 2026
-
Apakah Sepeda Listrik Boleh Dicas Semalaman? Ini 5 Tipsnya Biar Aman
-
Modifikasi Toyota 86 Indonesia Siap Gebrak Pameran Osaka Auto Messe 2026
-
5 Rekomendasi Mobil Toyota Bekas Termurah 2026 yang Irit dan Bandel
-
Waktu Peluncuran Suzuki e-Vitara Diprediksi Hanya Tinggal Menunggu Waktu
-
5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
-
5 Mobil Bekas dengan Captain Seat yang Lebih Murah dari Alphard, Cocok Buat Mudik
-
Quartararo Berharap Yamaha M1 dengan Mesin V4 Bisa Lebih Bertenaga di MotoGP