- Beli mobil akhir tahun tawarkan diskon hingga 30 persen demi target.
- Pameran otomotif berikan promo bunga 0 persen dan paket servis gratis.
- Negosiasi akhir bulan lebih menguntungkan karena sales mengejar target bulanan.
Di sini, Agen Pemegang Merek (APM) biasanya berlomba-lomba memberikan promo khusus yang tidak ada di dealer biasa.
Keuntungannya mulai dari bunga kredit 0 persen, cashback tambahan, paket servis gratis, hingga bonus aksesori menarik.
Anda juga bisa melakukan test drive berbagai merk mobil sekaligus dalam satu tempat.
4. Akhir Bulan dan Hari Kerja
Secara psikologis, beli mobil di akhir bulan memberikan Anda posisi tawar yang lebih kuat dalam negosiasi.
Para tenaga penjual atau sales biasanya sedang pusing mengejar target bulanan agar mendapatkan bonus performa.
Di momen inilah mereka biasanya lebih fleksibel memberikan diskon ekstra.
Anda juga bisa datang pada hari kerja di antara Senin sampai Rabu, karena dealer
cenderung sepi dibandingkan akhir pekan.
Karena itu, sales bisa memberikan perhatian penuh dan negosiasi bisa dilakukan secara lebih intensif.
5. Setelah Hari Raya
Baca Juga: Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
Jika Anda mengincar mobil bekas berkualitas, waktu terbaik adalah satu bulan setelah lebaran.
Pada momen ini, biasanya banyak orang menjual mobil mereka setelah digunakan untuk mudik.
Karena stok di showroom mobil bekas melimpah, harga cenderung lebih kompetitif dan lebih mudah ditawar.
Namun apapun promonya, waktu terbaik yang paling mutlak adalah ketika kondisi keuangan Anda sedang sehat.
Pastikan dana untuk uang muka (DP) sudah siap tanpa mengganggu dana darurat dan cicilan bulanan tidak memberatkan pengeluaran rutin lainnya.
Berita Terkait
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Komparasi Dua EV Mungil: Changan Lumin vs Seres E1
-
Tak Cuma Estetika, Ini Alasan Orang Lebih Suka Toyota Yaris Bakpao Dibanding Yaris Lele
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Toyota Perpanjang Periode Harga Pre-Book Veloz Hybrid di Rp 299 Juta
-
Gaji Rp5 Juta Bisa Dapat Mobil Apa? Ini 5 Rekomendasi Mobil Murah dan Tips Biar Cicilan Tak Seret
-
Terpopuler: Wali Kota Selamat usai Ditembak RPG Mobil Bikin Penasaran, Suzuki Terdepak dari Thailand
-
Detik-Detik Wali Kota di Filipina Ditembak RPG, Mobil Rp600 Jutaan Jadi Penyelamat
-
McLaren Endurance Racing Kini Diperkuat Teknologi Pelumas Kelas Dunia
-
Komparasi Dua EV Mungil: Changan Lumin vs Seres E1
-
Tak Cuma Estetika, Ini Alasan Orang Lebih Suka Toyota Yaris Bakpao Dibanding Yaris Lele
-
Yamaha Grand Filano Hybrid Tawarkan Performa Hybrid dan Warna Baru untuk Anak Muda
-
Siap-siap Makin Jatuh Cinta, Grand Filano Hybrid Kini Tampil dengan Warna-warna yang Lebih Stylish
-
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?