Suara.com - Setelah tahun 2003 Sirkuit Suzuka resmi tak lagi menjadi host atau tuan rumah MotoGP Jepang. Penyelenggaraan 'Kuda Besi' ini pun digeser ke Motegi.
Alasan pemindahan tersebut membuat cukup untuk membuat bulu kuduk merinding. Yakni sirkuit tersebut dikenal angker.
Sebab, banyak pebalap yang meninggal dunia akibat kecelakaan di Suzuka. Contohnya adalah pebalap tuan rumah, yakni Dajiro Kato di tahun 2003.
Berita pemindahan lokasi MotoGP Jepang tersebut satu diantara lima berita olahraga pilihan di kanal sport Suara.com pada, Selasa (15/10/2019).
Berikut lima berita olahraga pilihan selengkapnya.
1. Sudah Kunci Gelar MotoGP, Marquez Tak Bergairah Jalani 4 Seri Terakhir?
Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez tak menampik bahwa motivasinya sedikit menurun setelah mengunci gelar juara dunia MotoGP 2019 di Sirkuit Buriram, Thailand, 6 Oktober lalu.
Marquez merebut gelar juara dunia ke-8 sepanjang kariernya saat gelaran MotoGP 2019 masih menyisakan empat seri yakni GP Jepang, Australia, Malaysia, dan Valencia.
Baca Juga: 5 Petenis Wanita Terkaya Sepanjang Masa, Nomor 2 Si Cantik Maria Sharapova
2. Denmark Open 2019: Pengembalian Backhand Praveen Pulangkan Ganda Inggris
Rintangan pertama Denmark Open 2019 berhasil dilewati Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti. Mereka lolos ke babak kedua usai menang atas Ben Lane/Jessica Pugh (Inggris), Selasa (15/10/2019).
Bertanding di Odense Sportspark, Denmark, pasangan ganda campuran Indonesia itu menang dua game langsung, dengan skor 21-12 dan 21-19.
3. Pukul KO Sang Lawan hingga Koma, Conwell Tulis Surat, Isinya Bikin Haru
Petinju Amerika Serikat, Charles Conwell akhirnya buka suara terkait koma yang dialami penantangnya, Patrick Day, pada pertarungan di Chicago, Sabtu (12/10/2019) lalu.
Tag
Berita Terkait
-
Denmark Open: Dua Kali 'Tertikung', Gregoria Dipulangkan Juara Dunia 2019
-
Denmark Open 2019: Dihentikan Ganda China, Rinov / Pitha Telat Panas
-
Ini Arti 9 Bendera yang Sering Dikibarkan di Ajang MotoGP
-
Kalah, Rinov / Pitha Jadi Wakil RI Pertama Tersingkir dari Denmark Open
-
Denmark Open 2019: Pelatih Harap Ganda Putra Ciptakan All Indonesian Final
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Desentralisasi Pembinaan: PBSI Luncurkan Pelatnas Wilayah
-
Kembali ke Mandalika, Jorge Lorenzo Bicara Tentang Kecepatan, Strategi, dan Hidup Setelah MotoGP
-
Korea Masters 2025: Tiga Ganda Putri Indonesia Langsung Tersingkir
-
Debut Manis Novak Djokovic di Athena, Alejandro Tabilo Tak Berkutik
-
Jakarta Bersiap untuk Capital Market Run 2025, 3.500 Pelari akan Turun ke Jalan
-
Terungkap Alasan Anthony Ginting Absen di Korea Masters 2025
-
Anthony Ginting Absen, Inilah Daftar Wakil Indonesia di Korea Masters 2025
-
Bagian Penting Tim, Pelita Jaya Jakarta Perpanjang Kontrak Vincent Kosasih
-
Rombak Besar-besaran, Tangerang Hawks Basketball Lepas Habib Titoaji
-
Tumbang di Final Hylo Open 2025, Putri KW Ambil Pelajaran dari Mia Blichfeldt