Suara.com - Della Destiara Haris/Rizki Amelia Pradipta masih belum mampu menembus pertahanan ganda putri Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi.
Dalam pertemuan di babak pertama Fuzhou China Open 2019, Selasa (5/11), Della/Rizki kalah cukup telak dengan skor 9-21 dan 6-21.
Della/Rizki tak dapat mengembangkan permainan pada laga ini. Mereka banyak melakukan kesalahan sendiri.
Alhasil, kondisi itu menguntungkan bagi unggulan keempat Fuzhou China Open 2019 tersebut.
Di game kedua, Rizki/Della masih belum bisa keluar dari tekanan. Mereka terus mengikuti irama permainan Matsutomo/Takahashi dan terus tertinggal jauh.
"Bola-bola pengembalian kami bisa ditebak oleh lawan, kami jadi bingung sendiri. Mereka juga bermain lebih yakin dengan kondisi bola yang cukup berat," kata Rizki dalam keterangan tertulis yang diterima Suara.com, Selasa (5/11/2019).
"Bisa dibilang pasangan Jepang ini punya kemampuan yang komplet. Mereka punya serangan yang bagus dan pertahanan yang rapat. Lawan juga bisa bisa lihat kesempatan kapan posisi kami nggak enak dan mereka menyerang," jelas Della.
"Kami sudah mencoba berbagai cara, main menyerang nggak tembus, kami coba defense dan coba balik serang tapi jadi bumerang sendiri buat kami," ungkap Della.
Dengan hasil ini, sektor ganda putri Indonesia kini bertumpu pada pasangan Greysia Polii/Apriyani Rahayu.
Baca Juga: Engkus: Afridza Syach Munandar Pahlawan Olahraga Jabar
Greysia/Apriyani baru akan memainkan laga babak pertama Fuzhou China Open 2019 besok, Rabu (6/11), melawan Chow Mei Kuan/Lee Meng Yean dari Malaysia.
Tag
Berita Terkait
-
Fuzhou China Open 2019: Kevin / Marcus Pulangkan Ganda Malaysia
-
Fuzhou China Open: Anthony Hattrick Beruntun Kalah dari Tunggal Hong Kong
-
Atasi Jepang di Fuzhou China Open, Pitha: dari Permainan Imbang, Tapi...
-
Fuzhou China Open 2019: Taklukan Wakil AS, Gregoria 'Galau'
-
Puji Kevin / Marcus, Ahsan: Mereka Sudah Hafal dan Tahu Kelemahan Kami
Terpopuler
- 17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 September: Klaim Pemain 110-111 dan Jutaan Koin
- Siapa Zamroni Aziz? Kepala Kanwil Kemenag NTB, Viral Lempar Gagang Mikrofon Saat Lantik Pejabat!
- Prompt Gemini AI untuk Edit Foto Masa Kecil Bareng Pacar, Hasil Realistis dan Lucu
- Bali United: 1 Kemenangan, 2 Kekalahan, Johnny Jansen Dipecat?
- 10 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 September 2025, Kesempatan Klaim Pemain OVR 110-111
Pilihan
-
Harga Emas Antam Meroket, BSI Tawarkan BSI Gold di Harga Rp2.154.600/Gram
-
Ousmane Dembele Raih Ballon dOr 2025, Siapa Sosok Istri yang Selalu Mendampinginya?
-
Meski Perpres Sudah Terbit, Tapi Menkeu Purbaya Mau Review Ulang Soal Kenaikan Gaji ASN 2025
-
Prabowo: Indonesia Mengakui dan Jamin Keamanan Israel Jika Palestina Merdeka
-
Profil Glory Lamria: Diaspora Viral Usai Kunjungan Presiden di Amerika Serikat
Terkini
-
Mewakili Indonesia, Tim Esports Free Fire Bidik Prestasi di FFWS SEA 2025 Fall Thailand
-
Legenda Basket Indonesia Meriahkan ASEAN Veteran Basketball 2025 di Banten
-
Superliga Junior 2025: PB Djarum Pertahankan Piala Liem Swie King usai Bungkam Dramatis Jaya Raya
-
Superliga Junior 2025: Adu Gengsi PB Djarum vs Jaya Raya di Final U-19
-
Ambisi Thailand Rebut Piala Susy Susanti dan Liem Swie King di Superliga Junior 2025
-
Erick Thohir Serah Terima Jabatan Menpora dari Dito Ariotedjo
-
Menpora Erick Thohir Diharapkan Bawa Perubahan Besar Olahraga Nasional
-
Dari Lari Malam hingga Tanam Mangrove, Fresh Track 5K 2025 Jadi Perayaan Sehat dan Berkelanjutan
-
Sejarah Baru! UCI Road World Championships Hadir Pertama Kali di Afrika
-
Superliga Junior 2025 Perkenalkan Kategori U-13 dan U-15, Wadah Baru Jaring Bibit Muda