Suara.com - Bekal persiapan yang matang sudah dikantongi pasang ganda campuran Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja jelang kejuaraan BWF World Tour Finals 2019.
Kembali berlaga di BWF World Tour Finals, Hafiz/Gloria pun berharap bisa memperbaiki hasil kurang memuaskan yang didapatkannya tahun lalu.
Pada ajang BWF World Tour Finals 2018 lalu, Hafiz/Gloria harus menjadi juru kunci Grup B.
Hal itu menyusul satu kemenangan atas Yuta Watanabe/Arisa Higashino (Jepang) dan dua kekalahan dari Chan Peng Soon/Goh Liu Ying (Malaysia) serta Wang Yilu/Huang Dongping (China).
Berkaca pada hasil tahun lalu dan raihan prestasi sepanjang 2019, ganda campuran peringkat sembilan dunia ini terus belajar dari hasil evaluasi yang diberikan pelatih guna mematangkan persiapan jelang kejuaraan BWF World Tour Finals 2019.
"Persiapan sudah maksimal, sudah pelajari dari hasil evaluasi sebelumnya," kata Gloria dalam keterangan tertulis yang diterima Suara.com, Sabtu (7/12/2019).
"Kami terus meningkatkan konsentrasi dan fokus di lapangan. Semoga saja dengan persiapan yang maksimal ini, hasilnya juga bisa maksimal," tambahnya.
Kejuaraan BWF World Tour Finals 2019 akan berlangsung di Tianhe Gymnasium, China, 11-15 Desember mendatang.
Baca Juga: 5 Berita Olahraga Pilihan: Surfer Filipina Selamatkan Nyawa Atlet Indonesia
Berita Terkait
-
Bertarung Tiga Game, Rinov / Pitha Tembus Semifinal SEA Games 2019
-
SEA Games: Lolos ke Semifinal, Praveen / Melati Pastikan Sumbang Medali
-
Soal Peta Persaingan di SEA Games 2019, Melati: Ketat Juga, Bedanya...
-
Turun di SEA Games dan BWF World Tour Finals, Jonatan Christie Jaga Kondisi
-
Liliyana: Saya Beberapa Kali Ingatkan Praveen Jordan, Kalau Juara...
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Rekap Hasil Australia Open 2025: 7 Wakil Indonesia Berhasil Melaju ke Semifinal
-
Derrick Michael Dipastikan Perkuat Indonesia di SEA Games 2025, Target Raih Medali
-
Dua Ganda Putra Bersua, Indonesia Pastikan Satu Tempat di Final Australia Open 2025
-
PERBASI Resmi Lantik 9 DPD, Budisatrio Tekankan Pentingnya Kompetisi Berjenjang
-
Ditikung Chou Tien Chen di Australian Open, Alwi Farhan Target Bangkit di SEA Games 2025
-
Ana/Trias Melesat ke Semifinal Australian Open 2025, Ganda Jepang Dibuat Tak Berkutik
-
Rachel/Febi Jinakkan Apri/Fadia, Amankan Tiket Semifinal Australian Open 2025
-
Rivan Nurmulki Ungkap Niat Pensiun dari Timnas Voli Indonesia usai SEA Games 2025
-
Kirim 6 Atlet MMA Terbaik, Pertacami Bidik Dua Emas di SEA Games 2025
-
Susunan Pebalap Moto2 musim 2026: Ada Rider dari Magetan Mario Aji