Suara.com - Petinju legendaris dunia Manny Pacquiao telah 25 tahun menjalani karier di kancah tinju dunia. Total ia telah melakoni 71 pertarungan.
Petinju yang juga senator Filipina ini pun mengungkapkan ada empat lawan terberat dalam kariernya.
Berita ini satu diantara lima berita olahraga terpopuler di kanal sport Suara.com pada, Selasa (7/4/2020).
Lainnya, ada soal atlet voli pantai tercantik di dunia, serta MotoGP Italia resmi ditunda.
Selain itu, masih dari arena MotoGP 2020, soal Valentino Rossi yang enggan akui Marc Marquez sebagai rival berat.
Tak kalah menariknya ada berita terkait ajang balap Formula 1 yang disebut dalam kondisi rapuh saat ini.
Mau tahu lebih lengkap mengenai berita-berita tersebut? Simak dalam ulasan Top 5 Olahraga berikut ini:
1. Kenalkan! Taylor Pischke, Atlet Voli Pantai Tercantik di Dunia
Bagi penggemar bola voli tentunya sudah tak asing mendengar nama Sabina Altynbekova. Ya, perempuan asal Kazakhstan itu disebut sebagai atlet voli tercantik di dunia.
Baca Juga: Ajak Manny Pacquiao Tarung Ulang, Thurman: Saya Ingin Sabuk Itu Kembali
Namun cabang olahraga bola voli tak hanya memiliki Sabina sebagai ikon atlet voli tercantik di dunia. Ada juga Taylor Pischke.
2. Valentino Rossi Tak Pernah Akui Marc Marquez Sebagai Rival Berat
Marc Marquez sempat mengungkapkan rival terberatnya di MotoGP, dan tak ada nama Valentino Rossi di situ. Kini giliran The Doctor yang melakukan pengakuan serupa.
Dalam sesi wawancara dengan BT Sport, Rossi diminta untuk menyebutkan siapa ival terberatnya selama berkarier di MotoGP hingga saat ini.
Tag
Berita Terkait
-
MotoGP Catalunya Ditunda, Pulev Sumbang Separuh Bayaran Lawan Joshua
-
Ruben Xaus: Valentino Rossi Hebat, Tapi...
-
Pulev Sumbang 50 Persen Bayaran Lawan Joshua untuk Perangi Virus Corona
-
Tinju Dunia: Terkuak! Ini Bayaran yang Diterima Pulev Lawan Joshua
-
Bos Tim Petronas Yamaha Tolak Secara Halus Valentino Rossi
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
Terkini
-
Pelatih Spanyol Turun Gunung, Transfer Ilmu Padel Kelas Dunia di Jakarta
-
Seleknas PBSI 2026: Intip Daftar Lengkap Calon Bintang Baru Pelatnas Cipayung
-
The Gypsy King Is Back! Tyson Fury Tantang Arslanbek Makhmudov April Mendatang
-
Rivan Nurmulki Balik ke Surabaya Samator? Hadi Sampurno Beri Jawaban Tegas
-
Proliga 2026: Surabaya Samator Andalkan Bintang Baru Lawan Garuda Jaya
-
Surabaya Samator Optimistis Kalahkan Garuda Jaya di Laga Terakhir Putaran Pertama Proliga 2026
-
Kekalahan Raymond/Joaquin di Final Jadi Sorotan
-
Care for Sumut Charity Run: Berlari di GBK untuk Bantu Korban Banjir Sumatera Utara
-
PB Djarum Apresiasi Atlet Berprestasi, Salsabila Zahra Aulia Jadi Bintang Muda Terbaik
-
Performa Atlet Jadi Prioritas, PBSI Percayakan Le Minerale sebagai Official Mineral Water