Suara.com - Kabar buruk menimpa tim Ducati jelang balap MotoGP yang akan dimulai 3 minggu lagi. Salah satu pembalap andalan mereka, Andrea Dovizioso mengalami patah tulang selangka.
Seperti dilansir dari GPOne, kecelakaan ini didapat saat dirinya mengikuti kompetisi regional Motocross di Italia.
Akibat cedera ini, Dovi pun langsung dilarikan ke rumah sakit terdekat dan harus menjalani operasi.
Hal ini membuat Ducati ketar-ketar-ketir. Pasalnya, balap MotoGP 2020 sebentar lagi akan dimulai, kurang lebih 3 minggu lagi akan digelar.
Sebelumnya memang Ducati tak rela, jika Dovi mengikuti ajang balap motocross tersebut. Namun karena hasrat pembalap Itali tersebut untuk mengisi waktu luang, Ducati akhirnya terpaksa mengizinkan.
Untungnya Ducati tak mengizinkan rekan satu tim Dovi, Danilo Petrucci ikut ajang serupa.
Hubungan Ducati dan Andrea Dovizioso memang akhir-akhir ini terlihat tidak akur lantaran perpanjangan kontrak yang tak kunjung menemui titik temu.
Dovi dianggap tidak akan memperpanjang kontrak lantaran gaji yang diterimanya harus dipotong lantaran adanya wabah virus corona ini.
Semoga cedera Dovizioso segera sembuh dan bisa melihat aksinya di balap awal MotoGP 2020 nanti.
Baca Juga: Masih Alot, Ducati Ungkap Halangan Perpanjangan Kontrak Dovizioso
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Lampaui Ranah Lapangan Hijau, Brand Sportswear Jepang Kolaborasi dengan VVUP di Jakarta
-
Pemain NBA Didenda Rp417 juta karena Ngomong Kasar di Siaran TV
-
Perjalanan Manis Janice Tjen di 2025: Tembus 50 Besar Dunia dan Rajai SEA Games
-
Naoya 'The Monster' Inoue Pertahankan Gelar, Ini Daftar Lengkap Juara Dunia WBC Terbaru
-
Gregoria Jalani Masa Pemulihan, PBSI Pastikan Pendampingan Medis hingga Psikologis
-
BWF Resmi Beri 'Protected Ranking' untuk Gregoria Mariska Tunjung
-
Tangerang Hawks Datangkan Eks Pemain Timnas Muda Brasil untuk IBL 2026
-
Tak Berbentuk! Potret Mobil Lexus SUV Anthony Joshua Ringsek Parah Usai Kecelakaan Maut di Nigeria
-
Kronologis Petinju Anthony Joshua Alami Kecelakaan Maut di Nigeria, Dua Orang Meninggal Dunia
-
Erick Thohir Jelaskan Kapan Bonus Medali Emas SEA Games 2025 Cair