Pegowes, kata Elga Kharisma, harus memastikan bahwa dua komponen itu terlubrikasi atau diberi pelumas.
"Cek rantai, rem, dan ban. Rantai itu ada batasnya untuk bisa dipakai berapa lama. Kadang putus atau bagaimana kan," bebernya.
"Jadi kita harus teliti juga. Cek rem dan rantai juga, harus dikasih oli atau pelumas," tambahnya.
Terkait lubrikasi, Elga Kharisma mengingatkan bahwa pegowes sebaiknya menggunakan pelumas yang sesuai. Tidak disarankan menggunakan oli bekas.
"Sebenarnya tidak ada masalah pakai oli bekas, tapi lebih baik pakai oli khusus sepeda. Itu banyak banget di jual di toko sepeda," tutur atlet kelahiran Malang, Jawa Timur, 14 November 1993.
4. Cek Kesehatan Komponen Secara Berkala
Elga Kharisma mengaku tak punya takaran pasti terkait berapa lama komponen-komponen sepeda harus diganti atau diberi perawatan.
Namun yang pasti, lanjutnya, pegowes harus rajin mengecek kesehatan bagian-bagian sepeda miliknya.
"Berapa waktunya sebenarnya tidak ada sih menurut saya. Kalau saya setiap mau pakai akan selalu cek, entah itu rem, ban atau rantai," tuturnya.
Baca Juga: Tips Aman Olahraga Sepeda di Era New Normal
"Jadi saya selalu standby kalau mau memakai sepeda ya di cek komponennya."
"Jadi sebaiknya di cek dulu daripada ada hal yang tidak kita inginkan, seperti pecah ban, rem blong dan sebagainya," pungkas Ratu BMX Indonesia Elga Kharisma Novanda.
Tag
Berita Terkait
-
Terpopuler: Napak Tilas Masa Lalu Daihatsu, Sepeda Listrik Roda Satu Lagi Naik Daun
-
5 Rekomendasi Sepeda Listrik Roda Satu, Ada yang Seharga Kawasaki Ninja
-
5 Pilihan Sepatu Sepeda Non Cleat untuk Gowes, Harga Murah Mulai Rp60 Ribuan
-
Teriakan Korban Bikin Panik! Tiga Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Massa di Kelapa Gading
-
Detik-detik Maling Motor Asal Lampung Tewas Dihajar Massa di Gang Buntu Cengkareng
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
Judo Tunanetra Indonesia Catatkan Prestasi Gemilang di IBSA Asian Championship 2025
-
Kumamoto Masters 2025: Zaki Ubaidillah Singkirkan Wakil Tuan Rumah, Lolos ke Babak Utama
-
Terkendala Visa, Fajar/Fikri Terpaksa Harus Absen di Kumamoto Masters 2025
-
PBSI Patok Target Tinggi di Kumamoto Masters 2025 Dan Australia Open 2025
-
Ubed Susul Alwi Farhan, Tambah Amunisi Indonesia di Babak Utama Kumamoto Masters 2025
-
Maverick Vinales Comeback! Pulih dari Cedera dan Siap Tempur di MotoGP Valencia 2025
-
Jadwal dan Link Live Streaming Kumamoto Masters 2025 Hari Ini: Apri/Fadia dan Ubed Siap Unjuk Gigi
-
NPC Indonesia Apresiasi Pertemuan dengan Menpora Erick Thohir, Kejar Target 120 Emas di Thailand
-
Olahraga Bikin Spanyol Makin Kaya: Dari Triathlon, LaLiga hingga Efek Domino Wisata
-
Max Verstappen Kejutkan Paddock, Finis Podium Meski Start dari Pit Lane