Suara.com - Pole dance atau tari tiang semakin menjadi olahraga yang disukai kaum hawa, mulai dari ibu rumah tangga, wanita karier, hingga artis-artis top Tanah Air.
Nah, salah satu artis yang menggandrungi pole dance adalah Prilly Latuconsina. Gadis 24 tahun itu beberapa kali membagikan potret saat dirinya melakukan olahraga yang mengandalkan kekuatan otot dalam menopang tubuh di sebuah tiang itu.
Bahkan, Prilly Latuconsina terlihat mahir bergelantungan di tiang bahkan tanpa harus pegangan. Hal ini seperti yang diabadikan dalam postingan Instagram terbarunya.
Prilly tampak seksi dan bugar saat melakukan pole dance.
"Lepas tangan dua Check. Life begins at the end of your comfort zone," tulis Prilly.
Netizen langsung menyoroti posisi kepala pemain sinetron Ganteng Ganteng Serigala itu. Netizen kompak mengkhawatirkan Prilly jatuh ke lantai.
"Ya Allah takut jatuh," tulis warganet. "Awas kepalanya kak takut kejedot lantai," sahut lainnya. "Ngeri banget itu kepalanya kalo jatoh," timpal warganet.
Ini bukan pertama kali Prilly menunjukan keahliannya bermain pole dance. Bahkan dengan kemampuan gadis berdarah Ambon-Sunda itu, rekan artis ikut kagum dan memuji.
Baca Juga: Tak Ada Penundaan PON XX dan Peparnas XVI
Berita Terkait
- 
            
              Jakarta Jadi Tuan Rumah POPNAS dan PEPARPENAS 2025, Atlet Dapat Transportasi dan Wisata Gratis
 - 
            
              Tak Sia-sia Lutut Berdarah, Raffi Ahmad Juara Awal Padel di TOSI season 4
 - 
            
              Azizah Salsha Banting Setir dari Tenis ke Padel, Langsung Sabet Kemenangan di TOSI Season 4
 - 
            
              Anti Luntur! 5 Sunscreen Lokal untuk Kamu yang Suka Olahraga
 - 
            
              Olahraga Bikin Jerawatan? Atasi dengan 3 Langkah Skincare Ini!
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Tumbang di Final Hylo Open 2025, Putri KW Ambil Pelajaran dari Mia Blichfeldt
 - 
            
              Kalah di Final Hylo Open 2025, Sabar Karyaman: Lagi-lagi Harus Jadi Runner-up
 - 
            
              Selamat! Jonatan Christie Berhasil Juarai Hylo Open 2025
 - 
            
              Indonesia Para Badminton International 2025: Pasukan Merah Putih Pertahankan Tradisi Juara Umum
 - 
            
              Pertarungan Menuju Kejayaan: One Pride MMA 88 Hadirkan Duel Indonesia vs Dunia
 - 
            
              Indonesia Para Badminton International: Merah Putih Raih Empat Tiket Final
 - 
            
              Era Baru Pertina: Semangat Muda dari Timur dan Kolaborasi dengan Brand Ternama
 - 
            
              Indonesia Para Badminton International 2025: Juara Paralympic Bidik Emas di Solo
 - 
            
              Jonatan Christie Siap Tebus Kegagalan French Open, Waspadai Kiran George di Hylo Open 2025
 - 
            
              Indonesia Dominasi Lima Besar Ranking Dunia Woodball 2025