Suara.com - Petinju kenamaan Filipina, Manny Pacquiao resmi menjadi karakter dalam game Mobile Legends: Bang Bang. Karakternya akan menjadi skin untuk hero bernama Paquito.
Moonton selaku creator sekaligus developer game Mobile Legends bekerjasama dengan sang petinju demi menghadirkan sosok Manny Pacquiao ke dalam game.
Kehadiran petinju berjuluk Pacman itu sejatinya sudah diumumkan Moonton saat merilis hero Paquito pada November 2020 lalu.
Setelah resmi dirilis, Selasa (13/4/2021), skin Manny Pacquiao baru bisa digunakan para pemain dalam mengarungi Land of Dawn pada 16 April, sebagaimana melansir OneEsports.
Dalam Mobile Legends, Manny Pacquiao digambarkan sebagai hero petarung. Heavy Left Punch, Jab, dan Knockout Strike-nya dibuat memancarkan efek gemuruh listrik yang terlihat memukau secara visual.
Sosok Pacquiao juga digambarkan sangat detail. Bahkan tato di dada dan lengan kirinya juga tak luput dimasukan ke dalam game ini.
Perilisan karakter atau skin Manny Pacquiao disebut OneEsports sebagai salah satu penghormatan Mobile Legends untuk petinju legendaris tersebut.
Berita Terkait
-
Top 5 Sport: Warriors Hajar Nuggets, Stephen Curry Ukir Rekor Bersejarah
-
Tinju Dunia: Tibo Monabesa Dijadwalkan Lawan Petinju Filipina di Jakarta
-
5 Hero Fighter Terbaik Mobile Legends April 2021, Pro Player Juga Pakai!
-
Tinju Dunia: Mike Tyson Masukkan Tyson Fury dalam Jadwal Tarung 2021
-
Mengenang Prof Mahyuddin, Mantan Gubernur Pernah Jadi Petinju Demi Beras
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Tumbang di Final Hylo Open 2025, Putri KW Ambil Pelajaran dari Mia Blichfeldt
-
Kalah di Final Hylo Open 2025, Sabar Karyaman: Lagi-lagi Harus Jadi Runner-up
-
Selamat! Jonatan Christie Berhasil Juarai Hylo Open 2025
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Pasukan Merah Putih Pertahankan Tradisi Juara Umum
-
Pertarungan Menuju Kejayaan: One Pride MMA 88 Hadirkan Duel Indonesia vs Dunia
-
Indonesia Para Badminton International: Merah Putih Raih Empat Tiket Final
-
Era Baru Pertina: Semangat Muda dari Timur dan Kolaborasi dengan Brand Ternama
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Juara Paralympic Bidik Emas di Solo
-
Jonatan Christie Siap Tebus Kegagalan French Open, Waspadai Kiran George di Hylo Open 2025
-
Indonesia Dominasi Lima Besar Ranking Dunia Woodball 2025