Suara.com - Berikut jadwal dan link live streaming Malaysia Open 2022 hari ini, Selasa (28/6/2022) yang akan memainkan rangkaian babak pertama atau 32 besar. Total 11 wakil Indonesia akan berlaga hari ini.
Perjuangan wakil Indonesia pada hari pertama Malaysia Open 2022 akan diawali oleh tunggal putri Gregoria Mariska Tunjung. Dia langsung dihadapkan lawan berat yakni unggulan pertama asal Jepang, Akane Yamaguchi.
Kans Gregoria untuk melaju ke babak kedua jelas berat mengingat rekor pertemuan keduanya. Selain kalah ranking BWF, Jorji, sapaan akrab Gregoria, juga tak pernah menang dalam 8 pertemuan terakhir dengan Akane.
Di laga lain, sektor ganda putra yang harus kehilangan dua wakil di turnamen ini karena masalah cedera, akan bertumpu pada Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
Pasangan unggulan keenam ini sudah mengemas dua gelar sebelum tampil di Malaysia Open 2022 yakni Swiss Open 2022 dan Indonesia Masters 2022 beberapa pekan lalu.
Di babak pertama Malaysia Open 2022, Fajar/Rian akan menghadapi wakil tuan rumah, Goh V Shem/Low Juan Shen.
Selain Gregoria dan Fajar/Rian, sembilan wakil Indonesia lainnya termasuk Anthony Sinisuka Ginting hingga Jonatan Christie juga akan tampil hari ini. Berikut jadwal selengkapnya.
Jadwal Malaysia Open 2022 hari ini, Selasa (28/6/2022):
Lapangan 1 (Mulai pukul 09.00 WIB)
Baca Juga: Alami Cedera Saat Latihan, Ganda Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin Mundur dari Malaysia Open 2022
Main ke-5 Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari (Indonesia) vs Chan Peng Soon/Cheah Yee See (Malaysia)
Main ke-6 Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (Indonesia) vs Goh V Shem/Low Juan Shen (Malaysia)
Lapangan 2 (Mulai pukul 09.00 WIB)
Main ke-1 Gregoria Mariska Tunjung (Indonesia) vs Akane Yamaguchi (Jepang)
Main ke-2 Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati (Indonesia) vs Chang Tak Ching/Ng Wing Yung (Hong Kong)
Main ke-3 Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti (Indonesia) vs Stine Kuespert/Emma Moszczynski (Jerman)
Tag
Berita Terkait
-
Malaysia Open 2022: Persiapan Anthony Ginting Cs Diklaim Sudah Oke
-
Demi Jaga Peringkat, Jonatan Christie Incar Poin di Malaysia Open
-
Malaysia Open 2022: Ini Jadwal Lengkap Pemain Indonesia yang Berlaga di Babak R32
-
Daftar Wakil Indonesia di Malaysia Open 2022
-
Malaysia Open 2022: Rionny Mainaky Minta Pemain Jangan Gentar
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 5 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Coverage Terbaik Untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp50 Ribuan
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Era Baru Pertina: Semangat Muda dari Timur dan Kolaborasi dengan Brand Ternama
-
Indonesia Para Badminton International 2025: Juara Paralympic Bidik Emas di Solo
-
Jonatan Christie Siap Tebus Kegagalan French Open, Waspadai Kiran George di Hylo Open 2025
-
Indonesia Dominasi Lima Besar Ranking Dunia Woodball 2025
-
Pertacami Ukir Sejarah di Asian Youth Games 2025: MMA Indonesia Pulang dengan 4 Perunggu
-
Fajar/Fikri Siaga Hadapi Ancaman Ganda Malaysia di Perempat Final Hylo Open 2025
-
Bulu Tangkis Persembahkan Emas di AYG 2025 Lewat Raihan/Atresia
-
Hylo Open 2025: Singkirkan Chi Yu Jen, Jonatan Christie Melangkah ke Perempat Final
-
Hector Souto: Timnas Futsal Indonesia Antusias Tantang Australia
-
Muhammad Al Imran Sukses Balas Pramod Bhagat, Modal Penting Realisasikan Target Juara