Suara.com - Pebalap sepeda Denmark Jonas Vingegaard dinobatkan sebagai juara Tour de France 2022 pada Minggu waktu setempat untuk mengakhiri dominasi dua edisi juara bertahan Tadej Pogacar setelah melewati lomba selama tiga pekan yang melelahkan dan pertarungan tanpa henti yang menempuh total jarak 3.350 km.
Bekas penjual ikan di pasar yang berusia 25 tahun itu merebut gelar juara Tour de France pertamanya.
Satu tahun lalu dia tampil luar biasa untuk menjadi runner up di belakang Pogacar pada Tour de France 2021.
Dia menjadi pebalap sepeda keenam yang menjuarai Tour de France dalam sepuluh tahun terakhi, dan berikut juara Tour de France dalam sepuluh tahun terakhir tersebut seperti dikutip AFP:
2022 - Jonas Vingegaard (Denmark/tim JBV)
2021 - Tadej Pogacar (Slovenia/tim UAE)
2020 - Tadej Pogacar (Slovenia/tim UAE)
2019 - Egan Bernal (Kolombia/tim INE)
2018 - Geraint Thomas (Inggris/tim SKY)
Baca Juga: Top 5 Sport: Kalahkan Lebanon, Timnas Basket Australia Juara FIBA Asia Cup 2022
2017 - Chris Froome (Inggris/tim SKY)
2016 - Chris Froome (Inggris/tim SKY)
2015 - Chris Froome (Inggris/tim SKY)
2014 - Vincenzo Nibali (Italia/tim AST)
2013 - Chris Froome (Inggris/tim SKY)
(ANTARA)
Berita Terkait
-
Persembahkan 3 Medali SEA Games, Ayustina Delia Priatna Kini Bidik Asian Games 2026
-
Emas Ayustina Delia di SEA Games Thailand 2025, Titik Balik Menuju Asian Games dan Olimpiade
-
Siapa Rendy Varera? Cah Kediri Peraih Medali Pertama Indonesia di SEA Games 2025
-
Rendy Varera Sumbang Medali Pertama untuk Indonesia di SEA Games Thailand 2025
-
Sirkuit Mandalika Umumkan Kalender Event 2026: dari MotoGP hingga Balap Ketahanan
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Satria Muda Cuci Gudang? Mario Davidson Resmi Dilepas Jelang Tip-off IBL 2026
-
Butuh Penembak Jitu, Pacific Caesar Surabaya Datangkan Veteran Kroasia Dino Butorac Jelang IBL 2026
-
Kondisi Stabil, Anthony Joshua Lanjutkan Pemulihan di Rumah setelah Insiden Tragis
-
Anthony Joshua Diperbolehkan Tinggalkan Rumah Sakit usai Kecelakaan Mengerikan
-
Lampaui Ranah Lapangan Hijau, Brand Sportswear Jepang Kolaborasi dengan VVUP di Jakarta
-
Pemain NBA Didenda Rp417 juta karena Ngomong Kasar di Siaran TV
-
Perjalanan Manis Janice Tjen di 2025: Tembus 50 Besar Dunia dan Rajai SEA Games
-
Naoya 'The Monster' Inoue Pertahankan Gelar, Ini Daftar Lengkap Juara Dunia WBC Terbaru
-
Gregoria Jalani Masa Pemulihan, PBSI Pastikan Pendampingan Medis hingga Psikologis
-
BWF Resmi Beri 'Protected Ranking' untuk Gregoria Mariska Tunjung